Iklan

Pertanyaan

Dalam suatu percobaan disediakan tiga buah tabung, yaitu tabung A, tabung B, dan tabuing C. Tabung A berisi air liur Tabung B berisi nasi yang dihaluskan dan dicampur air biasa Tabung C berisi nasi yang sudah dikunyah Tabung A, B, dan C ditetesi larutan fehling A dan fehling B, kemudian dipanaskan. Jelaskan apa yang terjadi? Mengapa demikian?

Dalam suatu percobaan disediakan tiga buah tabung, yaitu tabung A, tabung B, dan tabuing C. 

  1. Tabung A berisi air liur 
  2. Tabung B berisi nasi yang dihaluskan dan dicampur air biasa 
  3. Tabung C berisi nasi yang sudah dikunyah 

Tabung A, B, dan C ditetesi larutan fehling A dan fehling B, kemudian dipanaskan. Jelaskan apa yang terjadi? Mengapa demikian?space 
 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

51

:

03

Klaim

Iklan

A. Gustinawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Tabung C akan berubah warna menjadi merah batahal ini disebabkan oleh air liur yang mengandung enzim ptialin sehingga mengubah amilum menjadi glukosa . Larutan Fehling dibagi atas dua macam yaitu larutan Fehling A (Tembaga(II) sulfatatau CuSO 4 ) dan larutan Fehling B (KOHdanNatrium kalium tartarat).Larutan Fehling akan bereaksi dengan monosakarida (glukosa, fruktosa, galaktosa) dan disakarida (laktosa dan maltosa) yang memiliki gugus aldehida dan keton bebas.

Tabung C akan berubah warna menjadi merah bata hal ini disebabkan oleh air liur yang mengandung enzim ptialin sehingga mengubah amilum menjadi glukosa. Larutan Fehling dibagi atas dua macam yaitu larutan Fehling A (Tembaga(II) sulfat atau CuSO4) dan larutan Fehling B (KOH dan Natrium kalium tartarat). Larutan Fehling akan bereaksi dengan monosakarida (glukosa, fruktosa, galaktosa) dan disakarida (laktosa dan maltosa) yang memiliki gugus aldehida dan keton bebas. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Ratna Dwi Novianti

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Rogu melakukan pengamatan terhadap beberapa sampel makanan yang ada di laboratorium menggunakan uji bahan makanan, setelah ditambahkan benedict ketiga sampel makanan tersebut memperlihatkan hasil yang...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia