Iklan

Iklan

Pertanyaan

Dalam proses pembuatan nata de coco diperlukan bahan dasar berupa sisa air kelapa. Dalam pembuatannya melibatkan bacteri Acetobacter xylinum dengan cara....

Dalam proses pembuatan nata de coco diperlukan bahan dasar berupa sisa air kelapa. Dalam pembuatannya melibatkan bacteri Acetobacter xylinum dengan cara....undefined 

  1. Mengubah air kelapa menjadi gel yang manis beraroma khas

  2. Memecah senyawa air sehingga terbentuk tekstur padat

  3. Mengurai senyawa yang terkandung dalam air kelapa menjadi sari kelapa

  4. Mengubah gula dalam air kelapa menjadi selulosa berwarna putih

Iklan

D. Entry

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Nata de cocomerupakanproduk selulosa mikrobial murni. Pada proses pembuatannata de coco,sumber karbon berasal dari air kelapa ditambah dengan gula pasir untuk meningkatkan konsentrasi sumber karbonnya. Selain sebagai sumber karbon, air kelapa juga menyuplai unsur kelumit yang diperlukan untuk pertumbuhan bakteri Acetobacter xylinum . Sedangkan sebagai sumber nitrogen biasanya berasal dari urea atau ammonium sulfat. Selain itu juga ditambahkan asam asetat untuk mengatur keasaman media sehingga pH media berkisar padapH optimum pada selang pH 3-5agar pertumbuhan mikroba dan produksinata de cocomaksimal. Bahan bahan nutrisi tersebut dikonsumsi oleh bakteri Acetobacter xylinum untuk pertumbuhan dan menghasilkan produk berupa selulosa mikrobial.Dalam pembuatannya melibatkan bacteri Acetobacter xylinum dengan cara mengubah gula dalam air kelapa menjadi selulosa berwarna putih. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Nata de coco merupakan produk selulosa mikrobial murni. Pada proses pembuatan nata de coco, sumber karbon berasal dari air kelapa ditambah dengan gula pasir untuk meningkatkan konsentrasi sumber karbonnya. Selain sebagai sumber karbon, air kelapa juga menyuplai unsur kelumit yang diperlukan untuk pertumbuhan bakteri Acetobacter xylinum. Sedangkan sebagai sumber nitrogen biasanya berasal dari urea atau ammonium sulfat. Selain itu juga ditambahkan asam asetat untuk mengatur keasaman media sehingga pH media berkisar pada pH optimum pada selang pH 3-5 agar pertumbuhan mikroba dan produksi nata de coco maksimal. Bahan bahan nutrisi tersebut dikonsumsi oleh bakteri Acetobacter xylinum untuk pertumbuhan dan menghasilkan produk berupa selulosa mikrobial. Dalam pembuatannya melibatkan bacteri Acetobacter xylinum dengan cara mengubah gula dalam air kelapa menjadi selulosa berwarna putih.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.undefined 

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

34

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebutkan mikroorganisme yang digunakan dalam pembuatan produk pangan di bawah ini! Tape Yoghurt Keju Tempe Oncom Kecap Roti Minuman beralkohol

300

4.9

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia