Iklan

Pertanyaan

Semut merah itu berusaha naik ke atas daun melawan gelombang yang besar. Berkat kegigihan dan tidak mudah putus asa, ia dapat mencapai permukaan daun itu dengan memegang sekuat yang ia bisa.space 

Cerita di atas mengungkapkan pesan atau amanat....

Cerita di atas mengungkapkan pesan atau amanat....space 

  1. Mengerjakan sesuatu sebaiknya disertai dengan semangatspace 

  2. Disertai dengan ketabahan, keberhasilan akan sulit dicapaispace 

  3. Ikhlas dan tabah adalah salah satu jalan menuju kesuksesanspace 

  4. Dengan usaha sungguh-sungguh, keberhasilan dapat dicapaispace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

00

:

19

:

09

Klaim

Iklan

N. Fatimah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Pembahasan

Menurut KBBI, amanat merupakan pesan yang ingin disampaikan pengarang kepada pembaca atau pendengar. Cerita di atas menjelaskan tentang semut merah yang berusahan naik ke atas daun melawan gelombangbesar dan akhirnya dengan kegigihannyaia dapat mencapai permukaan daun.Jadi, cerita tersebut mengungkapkan pesan bahwa dengan usaha sungguh-sungguh, keberhasilan dapat dicapai. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D .

Menurut KBBI, amanat merupakan pesan yang ingin disampaikan pengarang kepada pembaca atau pendengar.

Cerita di atas menjelaskan tentang semut merah yang berusahan naik ke atas daun melawan gelombang besar dan akhirnya dengan kegigihannya ia dapat mencapai permukaan daun. Jadi, cerita tersebut mengungkapkan pesan bahwa dengan usaha sungguh-sungguh, keberhasilan dapat dicapai.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Keisya Keisya

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Kutipan dongeng tersebut mengandung amanat....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia