Iklan

Pertanyaan

Buatlah tabel fungsi, grafik fungsi kuadrat, dan tentukan unsur-unsur grafiknya untuk fungsi kuadrat berikut. 2. y = − x 2 + 2 x

Buatlah tabel fungsi, grafik fungsi kuadrat, dan tentukan unsur-unsur grafiknya untuk fungsi kuadrat berikut.

2.  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

06

:

52

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

unsur-unsur grafik fungsi kuadrat tersebut, yaitu titik potong sumbu X di titik dan , memotong sumbu Y di titik , sumbu simetri grafik pada garis , nilai ekstim , dan titik puncak di titik .

unsur-unsur grafik fungsi kuadrat tersebut, yaitu titik potong sumbu X di titik open parentheses 0 comma space 0 close parentheses dan open parentheses 2 comma space 0 close parentheses, memotong sumbu Y di titik open parentheses 0 comma space 0 close parentheses, sumbu simetri grafik pada garis x equals 1, nilai ekstim y equals 1, dan titik puncak di titik open parentheses 1 comma space 1 close parentheses.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Fungsi kuadrat merupakan aturan yang memasangkan semua anggota daerah asal tepat satu ke daerah kawan dengan pangkat pada variabel tertingginya adalah dua. Bentuk umum dari fungsi kuadrat, yaitu , dengan Tabel dari fungsi adalah sebagai berikut. Dari tabel tersebut, dapat digambar grafikfungsi kuadrat sebagai berikut. Dengan demikian, unsur-unsur grafik fungsi kuadrat tersebut, yaitu titik potong sumbu X di titik dan , memotong sumbu Y di titik , sumbu simetri grafik pada garis , nilai ekstim , dan titik puncak di titik .

Fungsi kuadrat merupakan aturan yang memasangkan semua anggota daerah asal tepat satu ke daerah kawan dengan pangkat pada variabel tertingginya adalah dua. Bentuk umum dari fungsi kuadrat, yaitu

f open parentheses x close parentheses equals a x squared plus b x plus c, dengan a not equal to 0

Tabel dari fungsi y equals negative x squared plus 2 x adalah sebagai berikut.

Dari tabel tersebut, dapat digambar grafik fungsi kuadrat sebagai berikut.

Dengan demikian, unsur-unsur grafik fungsi kuadrat tersebut, yaitu titik potong sumbu X di titik open parentheses 0 comma space 0 close parentheses dan open parentheses 2 comma space 0 close parentheses, memotong sumbu Y di titik open parentheses 0 comma space 0 close parentheses, sumbu simetri grafik pada garis x equals 1, nilai ekstim y equals 1, dan titik puncak di titik open parentheses 1 comma space 1 close parentheses.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!