Iklan

Pertanyaan

Berapakah induksi magnet pada titik berjarak 4 cm dan kawat yang dialiri arus 6 A?

Berapakah induksi magnet pada titik berjarak 4 cm dan kawat yang dialiri arus 6 A? space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

47

:

53

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

induksi magnetik yang dihasilkan kawat pada titik tersebut adalah ​ ​ 3 × 10 − 5 T ​

induksi magnetik yang dihasilkan kawat pada titik tersebut adalah 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui : r = 4 cm = 4 × 1 0 − 2 m I = 6 A Ditanya : B Jawab: Konsep: Besar medan magnet di sekitar kawat lurus diilustrasikan sebagai berikut. Besar medan magnet di sekitar kawat lurus berarus listrik dipengaruhi oleh besar arus lisrik dan jarak titik tinjauan terhadap kawat. Semakin besar kuat arus yang diberikan dan semakin dekat jaraknya terhadap kawat, maka semakin besar kuat medan magnetnya. Langkah 1: Menentukan persamaan Besarnya kuat medan magnet pada kawat lurus panjang dapat dirumuskan seperti di bawah ini: B ​ = ​ 2 π r μ 0 ​ I ​ ​ Langkah 2: Menghitung nilai B Hitung induksi magnetik pada yang dihasilkan kawat lurus panjang menggunakan persamaan berikut ini B ​ = = = ​ 2 π r μ 0 ​ I ​ 2 π × 4 × 1 0 − 2 4 π × 1 0 − 7 × 6 ​ 3 × 1 0 − 5 T ​ Dengan demikian induksi magnetik yang dihasilkan kawat pada titik tersebut adalah ​ ​ 3 × 10 − 5 T ​

Diketahui :

Ditanya : B

Jawab:

Konsep:

Besar medan magnet di sekitar kawat lurus diilustrasikan sebagai berikut.

Besar medan magnet di sekitar kawat lurus berarus listrik dipengaruhi oleh besar arus lisrik dan jarak titik tinjauan terhadap kawat. Semakin besar kuat arus yang diberikan dan semakin dekat jaraknya terhadap kawat, maka semakin besar kuat medan magnetnya.

Langkah 1: Menentukan persamaan

Besarnya kuat medan magnet pada kawat lurus panjang dapat dirumuskan seperti di bawah ini:

Langkah 2: Menghitung nilai B

Hitung induksi magnetik pada yang dihasilkan kawat lurus panjang menggunakan persamaan berikut ini

Dengan demikian induksi magnetik yang dihasilkan kawat pada titik tersebut adalah 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!