Iklan

Pertanyaan

Beberapa pernyataan berikut yang benar adalah…. 1.Semakin luas permukaan benda menyebabkan tegangan semakin kecil 2.Regangan dapat diartikan sebagai perbandingan perubahan panjang terhadap panjang mula-mula 3.Jika gaya diberikan kepada suatu benda, kemungkinan benda akan berubah 4. Besar Modulus Young berbanding lurus dengan regangan

Beberapa pernyataan berikut yang benar adalah….

1. Semakin luas permukaan benda menyebabkan tegangan semakin kecil

2. Regangan dapat diartikan sebagai perbandingan perubahan panjang terhadap panjang mula-mula

3. Jika gaya diberikan kepada suatu benda, kemungkinan benda akan berubah

4. Besar Modulus Young berbanding lurus dengan regangan

  1. jika jawaban (1), (2), dan (3) benar

  2. jika jawaban (1) dan (3) benar

  3. jika jawaban (2) dan (4) benar

  4. jika jawaban (4) saja yang benar

  5. jika semua jawaban benar

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

38

:

16

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Hubungan tegangan dengan luas permukaan dinyatakan dengan persamaan berikut tegangan berbanding terbalik dengan luas permukaan benda , sehingga semakin besar luas permukaan benda, maka makin kecil tegangan yang dialami benda semakin kecil luas permukaan benda, maka makin besar tegangan yang dialami benda Pernyataan 1 benar Regangan ( e ) adalah perbandingan antara perubahan panjang pegas dengan panjang mula-mula. Dirumuskan dengan Pernyataan 2 benar Pada contoh karet gelang, jika ditarik dengan gaya F secara terus-menerus maka karet gelang tersebut akan melebar (merengang). Kemudian, saat karet ditarik lebih kuat dari sebelumnya maka kemungkinan salah satu bagiannya akan terputus. Hal ini karena gaya yang diberikan pada suatu benda, memungkinkan benda tersebut mengalami perubahan bentuk. Pernyataan 3 benar Hubungan antara Modulus Young dengan regangan dinyatakan dengan persamaan berikut Dengan demikian, Modulus Young berbanding terbalik dengan regangan. Pernyataan 4 salah Pernyataan 1, 2, dan 3 benar. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Hubungan tegangan dengan luas permukaan dinyatakan dengan persamaan berikut

begin mathsize 14px style P equals F over A rightwards arrow P tilde 1 over A end style

tegangan berbanding terbalik dengan luas permukaan benda, sehingga

  • semakin besar luas permukaan benda, maka makin kecil tegangan yang dialami benda
  • semakin kecil luas permukaan benda, maka makin besar tegangan yang dialami benda

Pernyataan 1 benar

 

Regangan (e) adalah perbandingan antara perubahan panjang pegas dengan panjang mula-mula. Dirumuskan dengan

begin mathsize 14px style regangan blank open parentheses e close parentheses equals fraction numerator increment L over denominator L subscript 0 end fraction end style

Pernyataan 2 benar

 

Pada contoh karet gelang, jika ditarik dengan gaya F secara terus-menerus maka karet gelang tersebut akan melebar (merengang). Kemudian, saat karet ditarik lebih kuat dari sebelumnya maka kemungkinan salah satu bagiannya akan terputus.

Hal ini karena gaya yang diberikan pada suatu benda, memungkinkan benda tersebut mengalami perubahan bentuk.

Pernyataan 3 benar

 

Hubungan antara Modulus Young dengan regangan dinyatakan dengan persamaan berikut

begin mathsize 14px style E equals tegangan over regangan rightwards arrow E tilde 1 over regangan end style

Dengan demikian, Modulus Young berbanding terbalik dengan regangan.

Pernyataan 4 salah

 

Pernyataan 1, 2, dan 3 benar. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!