Iklan

Pertanyaan

Batu akik di lemparkan Fandy ke udara sehingga membentuk sudut 53 o dengan kecepatan awal 50 m/s. Jika diasumsikan bahwa nilai g =10 m/s 2 . Tentukan posisi batu akik pada t =2!

Batu akik di lemparkan Fandy ke udara sehingga membentuk sudut 53o dengan kecepatan awal 50 m/s. Jika diasumsikan bahwa nilai g=10 m/s2. Tentukan posisi batu akik pada t=2!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

02

:

55

:

33

Klaim

Iklan

R. Mutia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

posisi batu akik pada t = 2 sekon adalah (60,60) m.

 posisi batu akik pada t = 2 sekon adalah (60,60) m.

Pembahasan

Diketahui: Ditanya: x . Penyelesaian: Soal ini mengggunakan konsep gerak parabola. Besaran pada gerak parabola ditinjau darisumbu x dan y. Posisi batu akik terdiri dari koordinat titik x dan y . Komponen sumbu x adalah: Komponen sumbu y adalah: Dengan demikianposisi batu akik pada t = 2 sekon adalah (60,60) m.

Diketahui:

theta equals 53 degree v subscript 0 equals 50 space straight m divided by straight s g equals 10 space straight m divided by straight s squared t equals 2 space straight s

Ditanya: x.

Penyelesaian:

Soal ini mengggunakan konsep gerak parabola. Besaran pada gerak parabola ditinjau dari sumbu x dan y. Posisi batu akik terdiri dari koordinat titik x dan y. Komponen sumbu x adalah:

x equals v subscript 0 cos theta t x equals left parenthesis 50 right parenthesis left parenthesis 0 comma 6 right parenthesis left parenthesis 2 right parenthesis x equals 60 space straight m

Komponen sumbu adalah:

y equals y subscript 0 plus v subscript 0 sin theta t minus 1 half g t squared y equals 0 plus left parenthesis 50 right parenthesis left parenthesis 0 comma 8 right parenthesis left parenthesis 2 right parenthesis minus 1 half left parenthesis 10 right parenthesis left parenthesis 2 right parenthesis squared space y equals 80 minus 20 equals 60 straight m

Dengan demikian posisi batu akik pada t = 2 sekon adalah (60,60) m.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

37

Niko Lawq

Bantu banget Makasih ❤️

jiko

Jawaban tidak sesuai Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah sasaran terletak pada koordinat (50,9) m. Seseorang melempar batu dengan sudut elevasi 37° ke arah sasaran tersebut dari pusat koordinat. Kecepatan yang harus diberikan agar batu dapat tepat me...

14

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia