Iklan
Pertanyaan
Bacalah kutipan fabel berikut!
“Harimau yang baik, janganlah kau makan aku, tubuhku yang kecil pasti tak akan mengenyangkanmu.”
“Aku tak perduli, aku sudah lama menunggu kesempatan ini,” ujar si Harimau. Angin tiba-tiba berembus lagi, kriet….kriet… “Suara apa itu ?” Tanya Harimau penasaran.
“Itu suara seruling ajaibku,” jawab Kancil dengan cepat. Otaknya yang cerdik telah menemukan suatu cara untuk meloloskan diri. “Aku bersedia mengajarimu asalkan engkau tidak memangsaku, bagaimana?” Tanya si Kancil.
Harimau tergoda dengan tawaran si Kancil karena ia memang ingin bisa bernyanyi seperti burung. Ia berpikir meniup seruling tidak kalah hebat dengan bernyanyi. Tangan si Kancil pura-pura asyik memainkan seruling seiring dengan embusan angin. Sementara itu, harimau memperhatikan dengan serius.
“Mengapa lagunya hanya seperti itu ?”, Tanya Harimau.
“ini baru nada dasar”, jawab Kancil.
Pesan moral yang tersirat pada kutipan fabel di atas adalah ....
kita boleh mengakali orang yang zalim
jangan mudah tergoda oleh tawaran orang lain
bersikaplah santun kepada orang yang lebih tua
jangan berbuat sewenang-wenang kepada orang lain
Iklan
A. Pusporini
Master Teacher
3
4.0 (5 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia