Iklan

Pertanyaan

Asam format bereaksi dengan bromin pada suhu 25 °C menurut persamaan reaksi berikut. ​ HCOOH ( l ) ​ + Br 2 ( aq ) ​ → 2 Br ( aq ) ​ + 2 H ( aq ) + ​ + CO 2 ( aq ) ​ Pengamatan yang dilakukan pada reaksi tersebut menghasilkan data sebagai berikut. a.Tentukan laju reaksi rata-rata saat Br 2 ​ bereaksi dengan asam format dalam interval waktu: i) 0 - 50 detik ii) 50 - 100 detik iii) 100 - 150 detik iv) 150 - 200 detik b. Bagaimana kecenderungan laju reaksi rata - rata seiring bertambahnya periode waktu reaksi? Mengapa demikian?

Asam format bereaksi dengan bromin pada suhu 25 °C menurut persamaan reaksi berikut.
 
Pengamatan yang dilakukan pada reaksi tersebut menghasilkan data sebagai berikut.


a. Tentukan laju reaksi rata-rata saat  bereaksi dengan asam format dalam interval waktu:
    i) 0 - 50 detik
    ii) 50 - 100 detik
    iii) 100 - 150 detik
    iv) 150 - 200 detik
b. Bagaimana kecenderungan laju reaksi rata - rata seiring bertambahnya periode waktu reaksi? Mengapa demikian?blank subscript blank

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

04

:

14

Klaim

Iklan

B. Rohmawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban pertanyaan a dan b seperti yang dijelaskan di atas.

jawaban pertanyaan a dan b seperti yang dijelaskan dispaceatas.

Pembahasan

Laju reaksi menyatakan berkurangnya konsentrasi pereaksi atau bertambahnya konsentarsi hasil reaksi tiap satu satuan waktu (detik). a. Laju reaksi rata-rata saat bereaksi dengan asam format dalam interval waktu: 0 - 50 detik 50 - 100 detik 100 - 150 detik 150 - 200 detik Tanda negatif (-) menunjukkan berkurangnya konsentrasi pereaksi per satuan waktu. b. Kecenderungan laju reaksi rata-rata pereaksi berkurang seiring bertambahnya periode waktu reaksi. Hal ini disebabkan karena berkurangnya konsentrasi pereaksi per satuan waktu (sudah banyak massa pereaksi yang bereaksi menghasilkan produk). Jadi, jawaban pertanyaan a dan b seperti yang dijelaskan di atas.

Laju reaksi menyatakan berkurangnya konsentrasi pereaksi atau bertambahnya konsentarsi hasil reaksi tiap satu satuan waktuspace(detik).

a. Laju reaksi rata-rata saat Br subscript 2 bereaksi dengan asam format dalam intervalspacewaktu:

  1. 0 - 50 detik

    table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row v equals cell negative sign fraction numerator increment konsentrasi space pereaksi over denominator increment T end fraction end cell row blank equals cell negative sign fraction numerator 0 comma 01010 space gram minus sign 0 comma 01200 space gram over denominator 50 space detik minus sign 0 space detik end fraction end cell row blank equals cell fraction numerator 0 comma 0019 space gram over denominator 50 space detik end fraction end cell row blank equals cell 0 comma 000038 space gram forward slash detik end cell end table
     
  2. 50 - 100 detik

    table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row v equals cell negative sign fraction numerator increment konsentrasi space pereaksi over denominator increment T end fraction end cell row blank equals cell negative sign fraction numerator 0 comma 00846 space gram minus sign 0 comma 01010 space gram over denominator 100 space detik minus sign 50 space detik end fraction end cell row blank equals cell fraction numerator 0 comma 00164 space gram over denominator 50 space detik end fraction end cell row blank equals cell 0 comma 0000328 space gram forward slash detik end cell end table
     
  3. 100 - 150 detik

    table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row v equals cell negative sign fraction numerator increment konsentrasi space pereaksi over denominator increment T end fraction end cell row blank equals cell negative sign fraction numerator 0 comma 00710 space gram minus sign 0 comma 00846 space gram over denominator 150 space detik minus sign 100 space detik end fraction end cell row blank equals cell fraction numerator 0 comma 00136 space gram over denominator 50 space detik end fraction end cell row blank equals cell 0 comma 0000272 space gram forward slash detik end cell end table
     
  4. 150 - 200 detik

    table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row v equals cell negative sign fraction numerator increment konsentrasi space pereaksi over denominator increment T end fraction end cell row blank equals cell negative sign fraction numerator 0 comma 00596 space gram minus sign 0 comma 00710 space gram over denominator 200 space detik minus sign 150 space detik end fraction end cell row blank equals cell fraction numerator 0 comma 00114 space gram over denominator 50 space detik end fraction end cell row blank equals cell 0 comma 0000228 space gram forward slash detik end cell end table
     

Tanda negatif (-) menunjukkan berkurangnya konsentrasi pereaksi per satuanspacewaktu.

b. Kecenderungan laju reaksi rata-rata pereaksi berkurang seiring bertambahnya periode waktu reaksi. Hal ini disebabkan karena berkurangnya konsentrasi pereaksi per satuan waktu (sudah banyak massa pereaksi yang bereaksi menghasilkanspaceproduk).

Jadi, jawaban pertanyaan a dan b seperti yang dijelaskan dispaceatas.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan reaksi berikut ini: 2 ClO 2 ​ ( a q ) + 2 OH − ( a q ) → ClO 3 − ​ ( a q ) + ClO 2 − ​ ( a q ) + H 2 ​ O ( l ) Data pengukuran laju awal adalah sebagai berikut. a. Apa jenis...

8

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia