Iklan

Pertanyaan

Arus listrik sebesar 0,2 ampere mengalir selama 2 jam melalui larutan Co ( NO 3 ​ ) 2 ​ .Berapakah massa logam kobalt yang mengendap? (Ar Co = 59, N = 14, dan O = 16)

Arus listrik sebesar 0,2 ampere mengalir selama 2 jam melalui larutan . Berapakah massa logam kobalt yang mengendap? (Ar Co = 59, N = 14, dan O = 16) space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

21

:

41

:

22

Klaim

Iklan

Q. 'Ainillana

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

massa logam kobalt yang mengendap di katode adalah sebanyak 0,44 g.

massa logam kobalt yang mengendap di katode adalah sebanyak 0,44 g.space 

Pembahasan

Hukum Faraday Imenyatakan bahwa : "Total zat yang dihasilkan pada elektrode, berbanding lurus dengan total muatan listrik yang mengalir melalui sel elektrolisis". Untuk menyelesaikan soal diatas, maka perlu ditentukan terlebih dahulu bilangan oksidasi (biloks) dari kobalt (Co) yaitu: Co ( NO 3 ​ ) 2 ​ → Co 2 + + 2 NO 3 − ​ Co 2 + + 2 e − → Co Bilangan oksidasi Co adalah +2, maka massa zat (w) yang terbentuk pada katode yaitu: t e w ​ = = = = = ​ 2 jam = 7200 s biloks Ar ​ = 2 59 ​ = 29 , 5 96500 e × i × t ​ 96500 29 , 5 × 0 , 2 × 7200 ​ 0 , 44 g ​ Dengan demikian, massa logam kobalt yang mengendap di katode adalah sebanyak 0,44 g.

Hukum Faraday I menyatakan bahwa : "Total zat yang dihasilkan pada elektrode, berbanding lurus dengan total muatan listrik yang mengalir melalui sel elektrolisis".

Untuk menyelesaikan soal diatas, maka perlu ditentukan terlebih dahulu bilangan oksidasi (biloks) dari kobalt (Co) yaitu:



Bilangan oksidasi Co adalah +2, maka massa zat (w) yang terbentuk pada katode yaitu:



Dengan demikian, massa logam kobalt yang mengendap di katode adalah sebanyak 0,44 g.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

34

dwi_santyo 04

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam elektrolisis larutan perak nitrat, dihasilkan 5,6 liter gas O 2 ​ (STP). Berapa jumlah elektron yang terlibat dalam proses elektrolisis?

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia