Iklan

Pertanyaan

Alih fungsi lahan di sekitar daerah aliransungai memperparah bencana banjiryang melanda permukiman penduduk disepanjang bantaran sungai.Pendekatan geografi yang tepat untukmengkaji fenomena tersebut adalahpendekatan ....

Alih fungsi lahan di sekitar daerah aliran sungai memperparah bencana banjir yang melanda permukiman penduduk di sepanjang bantaran sungai. Pendekatan geografi yang tepat untuk mengkaji fenomena tersebut adalah pendekatan ....space 

  1. spasialspace 

  2. ekologispace 

  3. korologispace 

  4. kewilayahanspace 

  5. kelingkunganspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

16

:

35

:

38

Iklan

F. Seftiani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepatadalah B dan C.

jawaban yang tepat adalah B dan C.space

Pembahasan

Jawaban yang benar pada soal ini adalah B dan C. Berikut adalah penjelasannya. Pendekatan geografi menurut Hagget (1983) dibagi menjadi tiga yaitu: Pendekatan Spasial, merupakan analisis menekankan pada pola keruangan untuk menjelaskan fenomena geosfer. P endekatan spasial menekankan pada faktor distribusi (persebaran), lokasi/letak, interelasi dan interaksi keruangan. Pendekatan Ekologi/Kelingkungan , merupakan analisis yang menekankan pada hubungan aktivitas manusia dengan lingkungannya . Pendekatan Kompleks Wilayah/Kewilayahan , merupakan analisis yang menekankan pada integrasi pendekatan spasial dan ekologi . Pendekatan kompleks wilayah menekankan pada faktor seluruh elemen yang menimbulkan suatu fenomena geosfer tertentu. Alih fungsi lahan di sekitar daerah aliran sungai (DAS) yang memperparah kejadian banjir dapat dikaji dengan Pendekatan ekologi/kelingkungan . Alih fungsi lahan adalah terjadinya perubahan penggunaan lahan. Perubahan penggunaan lahan dapat memperparah kejadian banjir, karena perubahan lahan bervegetasi menjadi lahan pertanian atau permukiman mampu meningkatkan limpasan permukaan. Contoh di atas menggambarkan dampak interaksi manusia yang berlebih terhadap lingkungan , sehingga pendekatan geografi yang tepat adalah Pendekatan Ekologi/Kelingkungan. Pendekatan ekologi mampu menjelaskan bagaimana pengaruh perubahan penggunaan lahan mampu memperparah kejadian banjir. Oleh karena itu, jawaban yang tepatadalah B dan C.

Jawaban yang benar pada soal ini adalah B dan C.

Berikut adalah penjelasannya.

Pendekatan geografi menurut Hagget (1983) dibagi menjadi tiga yaitu:

  1. Pendekatan Spasial, merupakan analisis menekankan pada pola keruangan untuk menjelaskan fenomena geosfer. Pendekatan spasial menekankan pada faktor distribusi (persebaran), lokasi/letak, interelasi dan interaksi keruangan.
  2. Pendekatan Ekologi/Kelingkungan, merupakan analisis yang menekankan pada hubungan aktivitas manusia dengan lingkungannya.
  3. Pendekatan Kompleks Wilayah/Kewilayahan, merupakan analisis yang menekankan pada integrasi pendekatan spasial dan ekologi. Pendekatan kompleks wilayah menekankan pada faktor seluruh elemen yang menimbulkan suatu fenomena geosfer tertentu.

Alih fungsi lahan di sekitar daerah aliran sungai (DAS) yang memperparah kejadian banjir dapat dikaji dengan Pendekatan ekologi/kelingkungan. Alih fungsi lahan  adalah terjadinya perubahan penggunaan lahan. Perubahan penggunaan lahan dapat memperparah kejadian banjir, karena perubahan lahan bervegetasi menjadi lahan pertanian atau permukiman mampu meningkatkan limpasan permukaan. Contoh di atas menggambarkan dampak interaksi manusia yang berlebih terhadap lingkungan, sehingga pendekatan geografi yang tepat adalah Pendekatan Ekologi/Kelingkungan. Pendekatan ekologi mampu menjelaskan bagaimana pengaruh perubahan penggunaan lahan mampu memperparah kejadian banjir.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah B dan C.space

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Keisya ananda putri

Makasih ❤️ Pembahasan lengkap banget

Nabil Lutfi Naufal

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!