Iklan

Pertanyaan

Sebut dan jelaskan pendekatan-pendekatan geografi, kemudian berikan contohnya!

Sebut dan jelaskan pendekatan-pendekatan geografi, kemudian berikan contohnya!

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

12

:

54

:

07

Klaim

Iklan

P. Nabilah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Geografi adalah ilmu yang membahas tentang gejala alam dan fenomena geosfer yang terdapat di muka bumi. Diperlukanlangkah dan metodologi khusus untuk melakukan suatu analisa dan memahami berbagai macam gejala serta fenomena geosfer, terutama pada interaksi antar makhluk hidup terhadap lingkungannya. sudut/cara pandang geografi dalam menyelesaikan suatu permasalahan geografi itu dikenal dengan pendekatan geografi. Pendekatan geografi terdiri atas pendekatan keruangan, kelingkungan, dan kompleks kewilayahan. Pendekatan keruangan , Mengkaji rangkaian persamaan dari perbedaan fenomena geosfer dalam ruang. Pendekatan ini m enekankan pada fenomena fisik Contohnya gempa di Aceh pada tahun 2004. Pendekatan kelingkungan (ekologi) , Mengkaji hubungan timbal balik antara manusia dengan lingkungannya Contohnya Banjir di sekitar hilir sungai karena masyarakat masih banyak yang buang sampah sembarangan. Pendekatan kompleks kewilayahan , Digunakan untuk mengkaji hal yang kompleks meliputi 2 pendekatan, yaitu pendekatan keruangan dan pendekatan kelingkungan. Biasanya pendekatanini mengkaji fenomena yang belibatkan lebih dari 1 wilayah. Contohnya Fenomena transmigrasi dari pemerintah . Karena harus ada kerjasama antara pemerintah daerah asal dan tujuan.

Geografi adalah ilmu yang membahas tentang gejala alam dan fenomena geosfer yang terdapat di muka bumi. Diperlukan langkah dan metodologi khusus untuk melakukan suatu analisa dan memahami berbagai macam gejala serta fenomena geosfer, terutama pada interaksi antar makhluk hidup terhadap lingkungannya. sudut/cara pandang geografi dalam menyelesaikan suatu permasalahan geografi itu dikenal dengan pendekatan geografi. Pendekatan geografi terdiri atas pendekatan keruangan, kelingkungan, dan kompleks kewilayahan.

  1. Pendekatan keruangan,

    Mengkaji rangkaian persamaan dari perbedaan fenomena geosfer dalam ruang. Pendekatan ini menekankan pada fenomena fisik

     Contohnya gempa di Aceh pada tahun 2004.
  2. Pendekatan kelingkungan (ekologi)Mengkaji hubungan timbal balik antara manusia dengan lingkungannya Contohnya Banjir di sekitar hilir sungai karena masyarakat masih banyak yang buang sampah sembarangan.
  3. Pendekatan kompleks kewilayahan,

    Digunakan untuk mengkaji hal yang kompleks meliputi 2 pendekatan, yaitu pendekatan keruangan dan pendekatan kelingkungan. Biasanya pendekatan ini mengkaji fenomena yang belibatkan lebih dari 1 wilayah.

    Contohnya Fenomena transmigrasi dari pemerintahKarena harus ada kerjasama antara pemerintah daerah asal dan tujuan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

40

Denisa Nurfadilah

Makasih ❤️

Ifta Rizqia Hanie

Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikan contoh kajian geografi dengan menggunakan pendekatan keruangan, pendekatan ekologi, dan pendekatan kompleks wilayah!

142

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia