Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah kutipan teks berikut!

Keesokan harinya, menjelang pagi, ketika kelompok Singa sedang istirahat, kelompok burung menyerang balik mereka dengan melempari kelompok singa menggunakan batu dan kacang-kacangan. "Awas, hujan batu" teriak para binatang termasuk kelompok Singa sambil melarikan diri. Sang Kelelawar merasa cemas dengan hal tersebut sehingga ia berpikir untuk kembali bergabung dengan kelompok burung, la menemul sang Raja Burung, yaitu burung Elang "Lihatlah sayapku! Aku ini seekor burung seperti kalian," kata Sang Kelelawar, Elang menerima Kelelawar dengan senang hati.undefined 

Akibat konflik yang terjadi pada kutipan teks tersebut adalah ...

Akibat konflik yang terjadi pada kutipan teks tersebut adalah ... 

  1. Elang tidak mau menerima Kelelawar yang telah berkhianat.undefined 

  2. Kelompok Singa membalas dendam pada kelompok yang menang.undefined 

  3. Singa merasa cemas karena dia kalah oleh kelompok Burung.undefined 

  4. Kelelawar kembali bergabung dengan kelompok Burung yang menang.undefined 

Iklan

W. Wahyuni

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Makassar

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Teks fabel memiliki struktur teks orientasi, komplikasi, resolusi, dan koda. Pada bagian resolusi, berisi pemecahan masalah dan sejumlah akibat dari konflik yang telah disampaikan pada bagian komplikasi. Pada kutipan teks tersebut, konflik yang telah terjadi mengakibatkan kelelawar kembali bergabung dengan kelompok Burung yang menang. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihan D.

Teks fabel memiliki struktur teks orientasi, komplikasi, resolusi, dan koda. Pada bagian resolusi, berisi pemecahan masalah dan sejumlah akibat dari konflik yang telah disampaikan pada bagian komplikasi. Pada kutipan teks tersebut, konflik yang telah terjadi mengakibatkan kelelawar kembali bergabung dengan kelompok Burung yang menang.

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihan D.undefined 

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Makna tersurat dalam kutipan fabel tersebut adalah ...

5

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia