Iklan

Pertanyaan

3 a. Cobalah kalian bandingkan bentuk grafik fungsi f ( x ) = ( x + 2 ) 2 dan f ( x ) = ( x − 3 ) 2 !Apakah kedua grafik tersebut memiliki bentuk yang sama? 3 b. Selanjutnya, bandingkanlah bentuk grafik fungsi f ( x ) = ( x + 2 ) 2 dan f ( x ) = ( x − 3 ) 2 terhadap grafik fungsi f ( x ) = x 2 ! Bagaimana bentuk ketiga grafik tersebut? 3 c. Kesimpulan apa yang dapat diambil untuk ketiga grafik di atas? 4.Grafik fungsi f ( x ) = ( x + 2 ) 2 memiliki titik balik minimum ( ... , ... ) dan grafik fungsi f ( x ) = ( x − 3 ) 2 memiliki titik balik minimum ( ... , ... ) . Berapakah koordinat titik balik minimum dari fungsi f ( x ) = ( x + p ) 2 dan f ( x ) = ( x − q ) 2 ?

3 a. Cobalah kalian bandingkan bentuk grafik fungsi  dan ! Apakah kedua grafik tersebut memiliki bentuk yang sama?
3 b. Selanjutnya, bandingkanlah bentuk grafik fungsi  dan  terhadap grafik fungsi ! Bagaimana bentuk ketiga grafik tersebut? 
3 c. Kesimpulan apa yang dapat diambil untuk ketiga grafik di atas? 

4. Grafik fungsi  memiliki titik balik minimum  dan grafik fungsi  memiliki titik balik minimum . Berapakah koordinat titik balik minimum dari fungsi  dan ?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

14

:

44

:

30

Klaim

Iklan

L. Rante

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Makassar

Jawaban terverifikasi

Jawaban

koordinat titik balik minimum dari fungsi f ( x ) = ( x + p ) 2 adalah ( − p , 0 ) dankoordinat titik balik minimum dari fungsi f ( x ) = ( x − q ) 2 adalah ( 0 , q ) .

 koordinat titik balik minimum dari fungsi  adalah  dan koordinat titik balik minimum dari fungsi  adalah 

Pembahasan

Perhatikan grafik f ( x ) = x 2 , f ( x ) = ( x + 2 ) 2 , dan f ( x ) = ( x − 3 ) 2 berikut 3.a) Berdasarkan gambargrafik fungsi f ( x ) = ( x + 2 ) 2 dan f ( x ) = ( x − 3 ) 2 memiliki bentuk yang sama, hanya posisinyadalam koordinat kartesius yang berbeda. 3. b) Berdasarkan gambargrafik fungsi f ( x ) = ( x + 2 ) 2 merupakan grafikfungsi f ( x ) = x 2 yang digeser ke kiri dua satuan. Grafik fungsi f ( x ) = ( x − 3 ) 2 merupakan grafik fungsi f ( x ) = x 2 yang digeser ke kanantigasatuan. 3. c) Dari gambar tersebut, dapat disimpulkan bahwagrafik fungsi f ( x ) = ( x + a ) 2 merupakan grafikfungsi f ( x ) = x 2 yang digeser ke kiri satuan.Grafik fungsi f ( x ) = ( x − a ) 2 merupakan grafik fungsi f ( x ) = x 2 yang digeser ke kanan satuan. 4.Grafik fungsi f ( x ) = ( x + 2 ) 2 memiliki titik balik minimum ( − 2 , 0 ) dan grafik fungsi f ( x ) = ( x − 3 ) 2 memiliki titik balik minimum ( 3 , 0 ) . Berapakah koordinat titik balik minimum dari fungsi f ( x ) = ( x + p ) 2 dan f ( x ) = ( x − q ) 2 Jadi,koordinat titik balik minimum dari fungsi f ( x ) = ( x + p ) 2 adalah ( − p , 0 ) dankoordinat titik balik minimum dari fungsi f ( x ) = ( x − q ) 2 adalah ( 0 , q ) .

Perhatikan grafik  berikut 


 
 

 

3.a) Berdasarkan gambar grafik fungsi  dan  memiliki bentuk yang sama, hanya posisinya dalam koordinat kartesius yang berbeda. 

3. b) Berdasarkan gambar grafik fungsi  merupakan grafik fungsi  yang digeser ke kiri dua satuan. Grafik fungsi  merupakan grafik fungsi  yang digeser ke kanan tiga satuan. 

3. c) Dari gambar tersebut, dapat disimpulkan bahwa grafik fungsi  merupakan grafik fungsi  yang digeser ke kiri a satuan. Grafik fungsi  merupakan grafik fungsi  yang digeser ke kanan a satuan.

4. Grafik fungsi  memiliki titik balik minimum  dan grafik fungsi  memiliki titik balik minimum . Berapakah koordinat titik balik minimum dari fungsi  dan

Jadi, koordinat titik balik minimum dari fungsi  adalah  dan koordinat titik balik minimum dari fungsi  adalah 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Diketahui g ( x ) = x 2 − 4 x + 8 disebut hasil geseran dari grafik f ( x ) = x 2 + 1 sejauh h satuan horizontal dan k satuan vertikal. Nilai dan berturut-turut adalah ...

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia