Iklan

Pertanyaan

Yoyo bermassa m ditarik dengan gaya F yang tidak terlalu besar sehingga yoyo tersebut menggelinding seperti gambar berikut. Jika momen inersia yoyo 0 , 6 m R 2 dan jari-jari poros yoyo r = 0,2 R , besarpercepatan sudut yoyo adalah …

Yoyo bermassa m  ditarik dengan gaya F  yang tidak terlalu besar sehingga yoyo tersebut menggelinding seperti gambar berikut.

Jika momen inersia yoyo  dan jari-jari poros yoyo r = 0,2 R, besar percepatan sudut yoyo adalah …

  1. fraction numerator F over denominator m R end fraction   

  2. 0 , 8 fraction numerator F over denominator m R end fraction  

  3. 0 , 6 fraction numerator F over denominator m R end fraction  

  4. 0 , 5 fraction numerator F over denominator m R end fraction  

  5. 0 , 4 fraction numerator F over denominator m R end fraction  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

04

:

18

Klaim

Iklan

M. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Dikatakan bahwa yoyo menggelinding, artinya terdapat gaya gesek yang bekerja seperti digambarkan Berdasarkan hukum II Newton, Kemudian pada gerak rotasi Sehingga, karena , maka diperoleh Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Dikatakan bahwa yoyo menggelinding, artinya terdapat gaya gesek yang bekerja seperti digambarkan

Berdasarkan hukum II Newton,

rightwards double arrow straight capital sigma F equals m a rightwards double arrow F minus f equals m a rightwards double arrow f equals F minus m a

Kemudian pada gerak rotasi

Error converting from MathML to accessible text.

Sehingga, karena alpha equals a over R, maka diperoleh

rightwards double arrow alpha equals a over R rightwards double arrow alpha equals fraction numerator 0 , 5 F over m over denominator R end fraction rightwards double arrow alpha equals 0 , 5 fraction numerator F over denominator m R end fraction 

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Pertanyaan serupa

Gaya tangensial 10 N dikerjakan pada tepi roda yang berdiameter 80 cm yang awalnya dalam keadaan diam. Setelah 2 detik, roda dapat berputar satu kali putaran, maka momen inersia roda tersebut adalah …...

4

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia