Iklan

Iklan

Pertanyaan

VOC menerapkan politik devide et impera di berbagai daerah di Indonesia. Analisislah akibat penerapan politik devide et impera bagi kerajaan-kerajaan di Indonesia!

VOC menerapkan politik devide et impera di berbagai daerah di Indonesia. Analisislah akibat penerapan politik devide et impera bagi kerajaan-kerajaan di Indonesia!
 

Iklan

P. Data

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

kebijakan tersebut telah berhasil membuat masyarakat Indonesia tidak sadar akan pentingnya kebersamaan dalam mengusir penjajah dari bumi Nusantara.

kebijakan tersebut telah berhasil membuat masyarakat Indonesia tidak sadar akan pentingnya kebersamaan dalam mengusir penjajah dari bumi Nusantara.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Devide et impera merupakan kombinasi strategi orang belanda dalam hal politik, militer, dan ekonomi yang bertujuan mendapatkan dan menjaga kekuasaan dengan cara memecah kelompok besar menjadi kelompok-kelompok kecil yang lebih mudah ditaklukkan dan mengadu domba mereka menjadi kelompok-kelompok yang bermusuhan. Penerapan politik ini berakibat kepada rasa tidaksaling percaya dari kerajaan-kerajaan di Nusantara sehingga membuat mereka memendam rasa curiga satu sama lain dan hanya mementikan kepentingan mereka masing-masing. Dengan demikian kebijakan tersebut telah berhasil membuat masyarakat Indonesia tidak sadar akan pentingnya kebersamaan dalam mengusir penjajah dari bumi Nusantara.

Devide et impera merupakan kombinasi strategi orang belanda dalam hal politik, militer, dan ekonomi yang bertujuan mendapatkan dan menjaga kekuasaan dengan cara memecah kelompok besar menjadi kelompok-kelompok kecil yang lebih mudah ditaklukkan dan mengadu domba mereka menjadi kelompok-kelompok yang bermusuhan. Penerapan politik ini berakibat kepada rasa tidak saling percaya dari kerajaan-kerajaan di Nusantara sehingga membuat mereka memendam rasa curiga satu sama lain dan hanya mementikan kepentingan mereka masing-masing. Dengan demikian kebijakan tersebut telah berhasil membuat masyarakat Indonesia tidak sadar akan pentingnya kebersamaan dalam mengusir penjajah dari bumi Nusantara.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Chairisa Putri Official

Jawaban tidak sesuai

Syahira Zahrani

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam menghadapi perlawanan rakyat, VOC sering menerapkan politik devide et impera . Begitu pula dalam menghadapi perlawanan rakyat Makassar, VOC menerapkan politik devide et impera dengan cara ...

80

3.4

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia