Iklan

Pertanyaan

Untuk menjaga stabilitas politik pada awal Orde Baru, Presiden Soeharto menerapkan penggabungan partai politik. Tujuan penggabungan partai politik adalah...

Untuk menjaga stabilitas politik pada awal Orde Baru, Presiden Soeharto menerapkan penggabungan partai politik. Tujuan penggabungan partai politik adalah...undefined 

  1. menyederhanakan ideologi politik yang ada di parlemen

  2. menghindari konflik yang terjadi antar partai politikundefined 

  3. menerapkan kebijakan tiga partai yaitu PDI, Golkar, dan PPPundefined 

  4. menghimpun parpol kecil untuk bergabung pada parpol nasionalundefined 

  5. melaksanakan kebijakan Soekarno yang dahulu belum terlaksanaundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

00

:

50

Klaim

Iklan

C. Susilo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Fusi (penggabungan) partai merupakan kebijakan politik pemerintah Orde Baru yang dicanangkan pemerintah menjelang pemilu 1977. Kebijakan ini didasari anggapan bahwa banyaknyapartai akan memicu persaingan antarparpol sekaligus P.ersaingan dalam tubuh internal parpol sehingga merigganggu stabilitas pemerintahan. Implementasi fusi partai ditunjukkan derigan membentuk dua partai baru, yaitu Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dari Partai Demokrasi Indonesa (PDI), sedangkanGolkar tetap menjadimilik golongan fungsional. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah B.

Fusi (penggabungan) partai merupakan kebijakan politik pemerintah Orde Baru yang dicanangkan pemerintah menjelang pemilu 1977. Kebijakan ini didasari anggapan bahwa banyaknya partai akan memicu persaingan antarparpol sekaligus P.ersaingan dalam tubuh internal parpol sehingga merigganggu stabilitas pemerintahan. Implementasi fusi partai ditunjukkan derigan membentuk dua partai baru, yaitu Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dari Partai Demokrasi Indonesa (PDI), sedangkan Golkar tetap menjadimilik golongan fungsional.

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Pertanyaan serupa

Demi kelangsungan kekuasaanya, pemerintah Orde Baru mengeluarkan kebijakan untuk menyederhanakan jumlah partai politik. Salah satu alasan yang digunakan oleh pemerintah adalah...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia