Iklan

Pertanyaan

Udara mengandung gas CO 2 ​ , H 2 ​ , N 2 ​ , dan H 2 ​ O . Jika udara dicairkan pada tekanan tinggi dan suhu rendah, gas yang terakhir mencair adalah ... ( nomor atom : H = 1 , C = 6 , N = 7 , O = 8 , Ne = 10 )

Udara mengandung gas , , , dan . Jika udara dicairkan pada tekanan tinggi dan suhu rendah, gas yang terakhir mencair adalah ...

 

  1. begin mathsize 14px style O subscript 2 end style         space 

  2. undefined       undefined 

  3. undefined         undefined 

  4. begin mathsize 14px style C O subscript 2 end style       undefined 

  5. begin mathsize 14px style H subscript 2 O end style  space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

23

:

01

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang sesuai adalah B.

jawaban yang sesuai adalah B.space  

Pembahasan

Pembahasan
lock

Apabila sebuah larutan mempunyai tekanan uap yang tinggi pada suhu tertentu, maka molekul-molekul yang berada dalam larutan tersebut mudah untuk melepaskan diri dari permukaan larutan. Atau dapat dikatakan pada suhu yang sama sebuah larutan mempunyai tekanan uap yang rendah, maka molekul-molekul dalam larutan tersebut tidak dapat dengan mudah melepaskan diri dari larutan. Jadi larutan dengan tekanan uap yang lebih tinggi pada suhu tertentu akan memiliki titik didih yang lebih rendah . Keempat molekul dianalisis berdasarkan ikatan kimia, yaitu = molekul senyawa dengan ikatan kovalen non polar rangkap dua = molekul unsur dengan ikatan kovalen non polar tunggal = molekul unsur dengan ikatan kovalen non polar rangkap tiga = molekul senyawa dengan ikatan kovalen polar dan memiliki ikatan hidrogen antarmolekulnya. Sehingga urutan titik didihnya dari tinggi ke rendah menjadi, , urutan tersebut juga berdasarkan tekanan uap yang rendah ke tinggi. Untuk menentukan gas yang akan mencair terakhir pada tekanan tinggi dan suhu rendah maka ditinjau dari gas yang memiliki tekanan uap yang paling rendah. Tekanan uap yang paling rendah dari keempat gas tersebut dimiliki oleh . Jadi, jawaban yang sesuai adalah B.

Apabila sebuah larutan mempunyai tekanan uap yang tinggi pada suhu tertentu, maka molekul-molekul yang berada dalam larutan tersebut mudah untuk melepaskan diri dari permukaan larutan. Atau dapat dikatakan pada suhu yang sama sebuah  larutan mempunyai tekanan uap yang rendah, maka molekul-molekul dalam larutan tersebut tidak dapat dengan mudah melepaskan diri dari larutan. Jadi larutan dengan tekanan uap yang lebih tinggi pada suhu tertentu akan memiliki titik didih yang lebih rendah. Keempat molekul dianalisis berdasarkan ikatan kimia, yaitu

  • undefined = molekul senyawa dengan ikatan kovalen non polar rangkap dua
  • begin mathsize 14px style H subscript 2 end style = molekul unsur dengan ikatan kovalen non polar tunggal
  • begin mathsize 14px style N subscript 2 end style = molekul unsur dengan ikatan kovalen non polar rangkap tiga
  • undefined = molekul senyawa dengan ikatan kovalen polar dan memiliki ikatan hidrogen antarmolekulnya.

Sehingga urutan titik didihnya dari tinggi ke rendah menjadi, begin mathsize 14px style H subscript 2 O greater than C O subscript 2 greater than N subscript 2 greater than H subscript 2 end style, urutan tersebut juga berdasarkan tekanan uap yang rendah ke tinggi. Untuk menentukan gas yang akan mencair terakhir pada tekanan tinggi dan suhu rendah maka ditinjau dari gas yang memiliki tekanan uap yang paling rendah. Tekanan uap yang paling rendah dari keempat gas tersebut dimiliki oleh undefined.

Jadi, jawaban yang sesuai adalah B.space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

raini rosita

Pembahasan terpotong

Iklan

Pertanyaan serupa

Suatu larutan encer dibuat dari 7 gram formamid yang dilarutkan dalam 146,8 g air. Tekanan uap jenuh larutan pada suhu 3 0 ∘ C sebesar 31,2 mmHg. Jika tekanan uap air murni pada suhu tersebut adalah 3...

6

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia