Iklan

Pertanyaan

Tujuan utama dibangunnya piramida di Mesir Kuno adalah sebagai . . . .

Tujuan utama dibangunnya piramida di Mesir Kuno adalah sebagai . . . .

  1. Tempat beribadah lingkaran dalam istana

  2. Tempat tingga firaun

  3. Kuil bagi masyarakat

  4. Pementasan seni

  5. Makam firaun

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

56

:

03

Klaim

Iklan

R. Mulia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Peninggalan paling terkenal dari peradaban Mesir Kuno berupa piramida. Piramida Mesir pertama, dibangun pada masa Raja Zoser pada tahun 2750 SM. Piramida merupakan makam yang diperuntukan bagi raja Mesir. Biasanya makam raja-raja Mesir berupa makam persegi yang terbuat dari batu bata lumpur yang disebut mastaba. Pada masa Raja Zoser, arsitek bernama Imhotep mulai merancang bentuk makam lain yang kini dikenal sebagai piramida bertangga. Bangunan piramida terbesar adalah Piramida Agung Khufu yang didirikan di Giza.

Peninggalan paling terkenal dari peradaban Mesir Kuno berupa piramida. Piramida Mesir pertama, dibangun pada masa Raja Zoser pada tahun 2750 SM. Piramida merupakan makam yang diperuntukan bagi raja Mesir. Biasanya makam raja-raja Mesir berupa makam persegi yang terbuat dari batu bata lumpur yang disebut mastaba. Pada masa Raja Zoser, arsitek bernama Imhotep mulai merancang bentuk makam lain yang kini dikenal sebagai piramida bertangga. Bangunan piramida terbesar adalah Piramida Agung Khufu yang didirikan di Giza.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Muhammad Lutaifi

Pembahasan lengkap banget

Shela Nindya Nuratifa

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Tuliskan lima kebudayaan Mesir Kuno yang hingga saat ini menjadi dasar atau acuan bagi perkembangan kebudayaan dunia!

1

3.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia