Iklan

Pertanyaan

Yang menunjukkan bahwa masyarakat Mesir Kuno menganut politeisme adalah...

Yang menunjukkan bahwa masyarakat Mesir Kuno menganut politeisme adalah...

  1. menyembah satu dewa

  2. menyembah banyak dewa

  3. hanya menyembah Firaun dan keluarganya

  4. hanya menyembah kekuatan alam seperti angin, bulan dan matahari

  5. hanya menyembah simbol-simbol yang terdapat dalam kuil

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

02

:

56

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Dewa-dewi yang disembah oleh masyarakat Mesir kuno dikelola oleh seorang imam yang mengadakan peribadatan pada hari-hari tertentu. Masyarakat pada peradaban Mesir kuno menganut politeisme yang dapat dilihat bahwa mereka menyembah banyak dewa seperti Ra (dewa matahari), Amon (dewa angin), Osiris (penguasa alam baka).

Dewa-dewi yang disembah oleh masyarakat Mesir kuno dikelola oleh seorang imam yang mengadakan peribadatan pada hari-hari tertentu. Masyarakat pada peradaban Mesir kuno menganut politeisme yang dapat dilihat bahwa mereka menyembah banyak dewa seperti Ra (dewa matahari), Amon (dewa angin), Osiris (penguasa alam baka).

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Pertanyaan serupa

Hanya satu dinasti kuat yang berkuasa dalam sejarah peradaban Mesir Kuno SEBAB Orang Mesir menganggap Firaun adalah Dewa yang tidak dapat dipertentangkan

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia