Iklan

Pertanyaan

Tiga orang peserta didik sedang melakukan aktivitas sebagai berikut. Anggi berjalan sejauh 100 meter. Badu melakukan joging sejauh 100 meter. Candra berlari cepat sejauh 100 meter. Berdasarkan jenis aktivitas yang dilakukan, frekuensi pernapasan yang paling cepat di akhir aktivitas terjadi pada ...

Tiga orang peserta didik sedang melakukan aktivitas sebagai berikut.

  1. Anggi berjalan sejauh 100 meter.
  2. Badu melakukan joging sejauh 100 meter.
  3. Candra berlari cepat sejauh 100 meter.

Berdasarkan jenis aktivitas yang dilakukan, frekuensi pernapasan yang paling cepat di akhir aktivitas terjadi pada ...

  1. Badu karena kadar oksigen dalam jaringan tubuhnya meningkat.

  2. Anggi karena jaringan dalam tubuhnya membutuhkan lebih banyak udara. 

  3. Anggi karena paru-parunya berkontraksi lebih lambat.

  4. Candra karena otot kakinya berkontraksi lebih banyak sehingga membutuhkan energi lebih besar. 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

20

:

58

:

47

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.  

Pembahasan

Pembahasan
lock

Faktor-faktor yang memengaruhi frekuensi pernapasan antara lain usia, jenis kelamin, posisi tubuh, dan aktivitas.Semakin berat aktivitas seseorang maka frekuensi pernapasannya pun akan semakin meningkat. Hal tersebut berfungsi untuk memasok energi yang dibutuhkan untuk mendukung aktivitas tersebut.Frekuensi pernapasan yang paling cepat terjadi pada Candra karena aktivitas yang dilakukannya adalah lari. Candra memerlukan energi yang lebih besar dengan banyak menghirup oksigen karena ototnya sedang berkontraksi lebih banyak. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Faktor-faktor yang memengaruhi frekuensi pernapasan antara lain usia, jenis kelamin, posisi tubuh, dan aktivitas. Semakin berat aktivitas seseorang maka frekuensi pernapasannya pun akan semakin meningkat. Hal tersebut berfungsi untuk memasok energi yang dibutuhkan untuk mendukung aktivitas tersebut. Frekuensi pernapasan yang paling cepat terjadi pada Candra karena aktivitas yang dilakukannya adalah lari. Candra memerlukan energi yang lebih besar dengan banyak menghirup oksigen karena ototnya sedang berkontraksi lebih banyak.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.  

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Vany

berikan kami jawaban yang gratis biar lebih giat mengetahui semua tentang dunia ilmu pengetahuan, Pembahasan lengkap banget

Marlistha Candy Narwastu

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!