Iklan

Pertanyaan

Suatu data dengan rata-rata 16 dan jangkauan 6. Jika setiap nilai dalam data dikali , kemudian dikurang q didapat data baru dengan rata-rata 20 dan jangkauan 9. Nilai dari 2 p + q = ...

Suatu data dengan rata-rata 16 dan jangkauan 6. Jika setiap nilai dalam data dikali p, kemudian dikurang  didapat data baru dengan rata-rata 20 dan jangkauan 9. Nilai dari 

  1. space space 

  2. space space 

  3. space space 

  4. space space 

  5. space space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

44

:

15

Klaim

Iklan

A. Salim

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pelita Harapan

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C.

jawaban yang benar adalah C.

Pembahasan

Diketahui suatu data mempunyai rata-rata 16 dan jangkauan 6. Apabila setiap nilai dalam data dikali , kemudian dikurang didapat data baru dengan rata-rata 20 dan jangkauan 9. Ingat bahwa: Apabila setiap nilai dalam data dikali atau dibagi , maka rata-rata danjangkauannya juga akan dikali atau dibagi . Apabila setiap nilai dalam data ditambah atau dikurangi , maka rata-ratanya juga akan bertambah atau berkurang , tetapi jangkauannya tetap. Maka: Sehingga, Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C.

Diketahui suatu data mempunyai rata-rata 16 dan jangkauan 6. Apabila setiap nilai dalam data dikali p, kemudian dikurang qdidapat data baru dengan rata-rata 20 dan jangkauan 9.

Ingat bahwa:

  1. Apabila setiap nilai dalam data dikali atau dibagi p, maka rata-rata dan jangkauannya juga akan dikali atau dibagi p.
  2. Apabila setiap nilai dalam data ditambah atau dikurangi q, maka rata-ratanya juga akan bertambah atau berkurang q, tetapi jangkauannya tetap.


Maka:


table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell jangk. space baru end cell equals cell p times jangk. space lama end cell row 9 equals cell p times 6 end cell row p equals cell 9 over 6 end cell row blank equals cell 3 over 2 end cell end table

 

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell x with bar on top subscript baru end cell equals cell p times x with bar on top subscript lama minus q end cell row 20 equals cell 3 over 2 times 16 minus q end cell row 20 equals cell 24 minus q end cell row q equals 4 end table


Sehingga,


table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell 2 p plus q end cell equals cell 2 times 3 over 2 plus 4 end cell row blank equals cell 3 plus 4 end cell row blank equals 7 end table


Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

215

Fia Ramadhani Erlangga

Makasih ❤️ Mudah dimengerti

muhammad daffa alfarabi

Mudah dimengerti, Makasih jawabannya ❤️

Aura Aulia Nabila

Pembahasan lengkap banget Bantu banget Mudah dimengerti

Ria Winata

Bantu banget

azizah

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Diketahui data berikut : 6, 4, -3, 8, 0, -6, 10,· 6 pernyataan yang benar .....

9

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia