Pertanyaan

Soal terbuka (nomor 4-8) Buatlah sebuah data yang memenuhi tiap kondisi di bawah ini. Median < Mean

Soal terbuka (nomor 4-8) 

Buatlah sebuah data yang memenuhi tiap kondisi di bawah ini.

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

00

:

00

:

32

:

41

Klaim

S. Nur

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

contoh data yang memenuhi kondisi median < mean adalah 1 , 2 , 3 , 5 , 11 , 13 , 14 .

contoh data yang memenuhi kondisi  adalah .

Pembahasan

Ingat kembali tentang median dan mean. Median adalah nilai tengah dari data yang sudah diurutkan dari yang terkecil. Mean atau rata-rata dapat ditentukan dengan membagi jumlah data dengan banyak data. Untuk membentuk suatu data dengan nilai median < mean , maka jarak antara nilai median dan nilai setelah median terpaut jauh, misalkan datanya adalah sebagai berikut. 1 , 2 , 3 , 5 , 11 , 13 , 14 Berdasarkan data tersebut diperoleh median atau nilai tengahnya adalah data ke − 4 yaitu 5 , sedangkan meannya dapat dihitung sebagai berikut. Mean ​ = = = ​ 7 1 + 2 + 3 + 5 + 11 + 13 + 14 ​ 7 49 ​ 7 ​ Berdasarkan uraian di atas, diperoleh nilai median < mean . Dengan demikian, contoh data yang memenuhi kondisi median < mean adalah 1 , 2 , 3 , 5 , 11 , 13 , 14 .

Ingat kembali tentang median dan mean.

  • Median adalah nilai tengah dari data yang sudah diurutkan dari yang terkecil.
  • Mean atau rata-rata dapat ditentukan dengan membagi jumlah data dengan banyak data.

Untuk membentuk suatu data dengan nilai , maka jarak antara nilai median dan nilai setelah median terpaut jauh, misalkan datanya adalah sebagai berikut.

Berdasarkan data tersebut diperoleh median atau nilai tengahnya adalah data ke yaitu , sedangkan meannya dapat dihitung sebagai berikut.

Berdasarkan uraian di atas, diperoleh nilai .

Dengan demikian, contoh data yang memenuhi kondisi  adalah .

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Pertanyaan serupa

Berikut ini adalah data nilai tes olahraga siswa kelas VI: 70 80 85 75 80 70 85 70 85 80 90 85 80 70 80 85 75 85 90 70 80 70 80 85 90 80 80 75 80 85 Simpulan yang benar dari data data tersebut a...

2

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia