Iklan

Pertanyaan

Seutas dawai yang kedua ujungnya terikat erat digetarkan. Pada dawai tersebut timbul empat buah perut. Perhatikan gambar berikut. Tentukanlah frekuensi yang ditunjukkan oleh getaran dawai tersebut, jika dawai ditarik dengan gaya 200 N dan massa dawai 1,6 mg!

Seutas dawai yang kedua ujungnya terikat erat digetarkan. Pada dawai tersebut timbul empat buah perut. Perhatikan gambar berikut.

Tentukanlah frekuensi yang ditunjukkan oleh getaran dawai tersebut, jika dawai ditarik dengan gaya 200 N dan massa dawai 1,6 mg!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

07

:

32

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

frekuensi yang ditunjukkan oleh getaran dawai sebesar 50.000 Hz.

frekuensi yang ditunjukkan oleh getaran dawai sebesar 50.000 Hz.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui : l = 20 cm = 0 , 2 m F = 200 N m = 1 , 6 mg = 1 , 6 × 1 0 − 6 kg = 16 × 1 0 − 7 kg ​ Ditanyakan : Frekuensi yang ditunjukkan oleh getaran dawai ( f ) ? Penyelesaian : Cepat rambat pada gelombang berbanding lurus dengan panjang dan frekuensinya. 1. Menentukan banyaknya gelombang n = 2 gelombang 2. Mencari panjang gelombang λ = n l ​ λ = 2 0 , 2 ​ λ = 0 , 1 m 3. Menentukan cepat rambat gelombag pada dawai v = m F × l ​ ​ v = 16 × 1 0 − 7 200 × 0 , 2 ​ ​ v = 16 × 1 0 − 7 40 ​ ​ v = 16 40 × 1 0 7 ​ ​ v = 16 4 × 1 0 8 ​ ​ v = 16 4 ​ ​ × 1 0 8 ​ v = 4 1 ​ ​ × 1 0 8 ​ v = 2 1 ​ × 1 0 4 v = 2 1 ​ × 10000 v = 5000 m / s 4. Mencari frekuensi gelombang f = λ v ​ f = 0 , 1 5000 ​ f = 50000 Hz Jadi, frekuensi yang ditunjukkan oleh getaran dawai sebesar 50.000 Hz.

Diketahui :

Ditanyakan :

Frekuensi yang ditunjukkan oleh getaran dawai   ?

Penyelesaian : 

Cepat rambat pada gelombang berbanding lurus dengan panjang dan frekuensinya.

1. Menentukan banyaknya gelombang

2. Mencari panjang gelombang

3. Menentukan cepat rambat gelombag pada dawai


 

4. Mencari frekuensi gelombang

Jadi, frekuensi yang ditunjukkan oleh getaran dawai sebesar 50.000 Hz.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

Rin Mawari

Makasih ❤️

Regita larasati

Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!