Seorang pengamat yang berada pada sebuah pesawat yang bergerak melihat sebuah tongkat dengan panjang 100 cm yang berada di tanah. Jika hasil pengukuran pengamat itu ternyata 20 % lebih pendek dari yang sebenarnya, maka kecepatan gerak pesawat tersebut adalah …
0,35 c
0,50 c
0,60 c
0,80 c
0,95 c
Y. Maghfirah
Master Teacher
Dalam soal dikatakan bahwa menurut pengamat dalam pesawat yang sedang bergerak, panjang tongkat adalah 100 cm dan 20% lebih pendek dari panjang menurut pengamat diam, sehingga menurut pengamat diam, panjang tongkat adalah :
125 cm merupakan panjang tongkat menurut pengamat diam. Berdasarkan teori relativitas khusus Einstein, benda akan mengalami kontraksi panjang saat pengamat bergerak dengan kecepatan mendekati kecepatan cahaya yang memenuhi hubungan :
merupakan faktor Lorentz yang bergantung pada kecepatan pengamat melalui hubungan :
2rb+
5.0 (1 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia