Iklan

Iklan

Pertanyaan

Selain upaya diplomasi dan konfrontasi politik, pemerintah Indonesia melakukan konfrontasi ekonomi terkait masalah Irian Barat. Salah satu bentuk konfrontasi ekonomi tersebut dilakukan dengan cara ....

Selain upaya diplomasi dan konfrontasi politik, pemerintah Indonesia melakukan konfrontasi ekonomi terkait masalah Irian Barat. Salah satu bentuk konfrontasi ekonomi tersebut dilakukan dengan cara  ....

  1. menerapkan politik dagang Indonesia terhadap Belanda

  2. menolak izin pembangunan perusahaan milik Belanda

  3. membatalkan utang-utang Indonesia kepada Belanda

  4. membeli alat-alat perang kepada Uni Soviet

  5. memboikot produk-produk asal Belanda

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Usaha Indonesia dalam memperjuangkan Wilayah Indonesia tidak berhenti pada konfrontasi politik saja. Pergulatan dilanjutkan dengan melakukan konfrontasi secara ekonomi juga. Adapun konfrontasi ekonomi yang dilakukan oleh Indonesia terhadap Belanda adalah sebagai berikut: pembatalan utang-utang Indonesia kepada Belanda sebanyak 3.661 juta gulden. Hal ini berkaitan dengan pembatalan dari perjanjian Konferensi Meja Bundar. melarang maskapai penerbangan Belanda di Indonesia mulai tanggal 5 Desember 1957. Nasionalisasi perusahaan Belanda di Indonesia yang diatur dalam Peraturan Pemerintah no 23 tahun 1958 meliputi perusahaan penerbangan komersial Belanda (KLM) dan Nederlandsche Handels Maatschappij (NHM). Pemerintah Indonesia memindahkan pasar komoditas Indonesia dari Rotterdan (pelabuhan utama Belanda) ke Bremen (Jerman) sehingga Belanda yang menjadi penyalur komoditas Indonesia untuk dipasarkan di Eropa pun terkena dampak secara ekonomis. Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah C.

Usaha Indonesia dalam memperjuangkan Wilayah Indonesia tidak berhenti pada konfrontasi politik saja. Pergulatan dilanjutkan dengan melakukan konfrontasi secara ekonomi juga. Adapun konfrontasi ekonomi yang dilakukan oleh Indonesia terhadap Belanda adalah sebagai berikut:

  1. pembatalan utang-utang Indonesia kepada Belanda sebanyak 3.661 juta gulden. Hal ini berkaitan dengan pembatalan dari perjanjian Konferensi Meja Bundar.
  2. melarang maskapai penerbangan Belanda di Indonesia mulai tanggal 5 Desember 1957.
  3. Nasionalisasi perusahaan Belanda di Indonesia yang diatur dalam Peraturan Pemerintah no 23 tahun 1958 meliputi perusahaan penerbangan komersial Belanda (KLM) dan Nederlandsche Handels Maatschappij (NHM).
  4. Pemerintah Indonesia memindahkan pasar komoditas Indonesia dari Rotterdan (pelabuhan utama Belanda) ke Bremen (Jerman) sehingga Belanda yang menjadi penyalur komoditas Indonesia untuk dipasarkan di Eropa pun terkena dampak secara ekonomis.

Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

77

Alya Widya Ananta

Makasih ❤️

Nadia Askia Rahma

Makasih ❤️

Adrik Sadan

Tidak, karena tidak bisa dibuka

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kapan waktu pelaksanaan konfrontasi militer?

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia