Iklan

Iklan

Pertanyaan

Selain sebagai kerajaan maritim yang tangguh, Sriwijaya juga dikenal sebagai pusat pendidikan agama Buddha. Salah satu pendeta Buddha yang berkunjung ke Sriwijaya adalah ...

Selain sebagai kerajaan maritim yang tangguh, Sriwijaya juga dikenal sebagai pusat pendidikan agama Buddha. Salah satu pendeta Buddha yang berkunjung ke Sriwijaya adalah ...

  1. Janadbrada

  2. Sakyakirti

  3. Fa Hien

  4. Me Shi

  5. Empu Nala

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

maka jawaban yang tepat adalah B.

maka jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Raja-raja Sriwijaya selalu tampil sebagai pelindung dan penganut agama yang taat. Maka tidak mengherankan apabila agama Buddha berkembang dengan pesat. Sriwijaya tercatat sebagai pusat agama Buddha (Mahayana) yang penting di Asia Tenggara dan Asia Timur. Hal tersebut pernah ditulis oleh seorang pendeta Tiongkok, yaitu I Tsing yang sempat tinggal selama empat tahun di Sriwijaya untuk menerjemahkan kitab suci agama Buddha. Selain I Tsing, biksu asing lain yang pernah datang ke Sriwijaya adalah Sakyakirti dan Atisa. Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah B.

Raja-raja Sriwijaya selalu tampil sebagai pelindung dan penganut agama yang taat. Maka tidak mengherankan apabila agama Buddha berkembang dengan pesat. Sriwijaya tercatat sebagai pusat agama Buddha (Mahayana) yang penting di Asia Tenggara dan Asia Timur. Hal tersebut pernah ditulis oleh seorang pendeta Tiongkok, yaitu I Tsing yang sempat tinggal selama empat tahun di Sriwijaya untuk menerjemahkan kitab suci agama Buddha. Selain I Tsing, biksu asing lain yang pernah datang ke Sriwijaya adalah Sakyakirti dan Atisa.

Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

107

THERESSA SITORUS

Makasih ❤️

Yasfa Fbr

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Agama Buddha lahir dan berkembang di India, kemudian menyebar ke Asia Tenggara termasuk Indonesia. Pengaruh tersebut melahirkan kerajaan-kerajaan Buddha seperti Kalingga, Sriwijaya, Mataram Kuno, dan ...

11

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia