Iklan

Iklan

Pertanyaan

Agama Buddha lahir dan berkembang di India, kemudian menyebar ke Asia Tenggara termasuk Indonesia. Peristiwa tersebut melahirkan kerajaan-kerajaan Buddha seperti Kalingga, Sriwijaya, Mataram Kuno, dan Majapahit. Dari beberapa kerajaan tersebut, hanya Sriwijaya lah yang pernah menjadi pusat pengembangan agama Buddha di Asia Tenggara. Fakta tersebut disebabkan oleh ….

Agama Buddha lahir dan berkembang di India, kemudian menyebar ke Asia Tenggara termasuk Indonesia. Peristiwa tersebut melahirkan kerajaan-kerajaan Buddha seperti Kalingga, Sriwijaya, Mataram Kuno, dan Majapahit. Dari beberapa kerajaan tersebut, hanya Sriwijaya lah yang pernah menjadi pusat pengembangan agama Buddha di Asia Tenggara. Fakta tersebut disebabkan oleh …. 

  1. Sriwijaya menjalin  jalur perdagangan dengan India.undefined 

  2. Sriwijaya merupakan kerajaan maritim terbesar di Asia Tenggara.undefined 

  3. Sriwijaya menjalin hubungan keagamaan dengan India secara intens.undefined 

  4. Pendeta-pendeta Buddha dari berbagai penjuru dunia berkumpul di Sriwijaya.undefined 

  5. Prasasti Nalanda yang membuktikan hubungan dagang antara India dengan Sriwijaya.undefined 

Iklan

R. Mahmudah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C.

jawaban yang benar adalah C.undefined 

Iklan

Pembahasan

Kerajaan Sriwijaya merupakan kerajaan maritim terbesar di Asia Tenggara pada abad ke-7 M. Sebagai pusat perdagangan internasional, Sriwijaya menjalin hubungan dagang dengan berbagai negara, salah satunya India. Selain menjalin hubungan dagang, Sriwijaya juga menjalin hubungan keagamaan yang erat dengan India. Hubungan keagamaan yang intensini kemudian memunculkan keinginan dari India agar agama Buddha bisa berkembang di Sriwijaya. Hal ini dibuktikan dengan adanya Prasasti Nalanda yang menyebutkan bahwa Raja Pala dari India menginginkan Sriwijaya membangun pusat keagamaan Buddha di wilayahnya. Dengan adanya situs keagamaan di Sriwijaya tersebut, datanglah pendeta-pendeta dari berbagai daerah maupun negara menuju Sriwijaya. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah C.

Kerajaan Sriwijaya merupakan kerajaan maritim terbesar di Asia Tenggara pada abad ke-7 M. Sebagai pusat perdagangan internasional, Sriwijaya menjalin hubungan dagang dengan berbagai negara, salah satunya India. Selain menjalin hubungan dagang, Sriwijaya juga menjalin hubungan keagamaan yang erat dengan India. Hubungan keagamaan yang intens ini kemudian memunculkan keinginan dari India agar agama Buddha bisa berkembang di Sriwijaya. Hal ini dibuktikan dengan adanya Prasasti Nalanda yang menyebutkan bahwa Raja Pala dari India menginginkan Sriwijaya membangun pusat keagamaan Buddha di wilayahnya. Dengan adanya situs keagamaan di Sriwijaya tersebut, datanglah pendeta-pendeta dari berbagai daerah maupun negara menuju Sriwijaya.undefined 

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah C.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tujuan utama Ekspedisi Pamalayu yang dilakukan Raja Kertanagara adalah ….

5

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia