Iklan

Pertanyaan

Sebuah peluru ditembakkan mengikuti gerak parabola dengan grafik EK (energi kinetik) dan EP (energi potensial) seperti gambar. Jika massa peluru 100 g, sudut pelemparannya adalah .... ( g = 10 m/s 2 ).

Sebuah peluru ditembakkan mengikuti gerak parabola dengan grafik EK (energi kinetik) dan EP (energi potensial) seperti gambar.

Jika massa peluru 100 g, sudut pelemparannya adalah .... (g = 10 m/s2). space

  1. 60° space

  2. 37° space

  3. 45° space space

  4. 53° space

  5. 30° space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

48

:

08

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui : m = 100 g g = 10 m / s 2 E P ma x ​ = 15 J E K 0 ​ = 20 J Ditanya : θ ... ? Penyelesaian: Untuk menjawab soal di atas, maka dapat kita bandingkan antara E K 0 ​ dan E K ma x ​ yang dialami oleh peluru. Energi kinetik dapat dirumuskan dengan: Karena gambar berbentuk lintasan parabola, maka: untuk v menggunakan rumus: v x ​ = v cos θ Pertama, kita cari dulu E K ma x ​ : E K ma x ​ dapat dicari dari grafik, sehingga E K ma x ​ = 20 J − 15 J = 5 J Selanjutnya untuk mencari θ menggunakan perbandingan E K 0 ​ dan E K ma x ​ : E K ma x ​ E K 0 ​ ​ = 2 1 ​ m v x 2 ​ 2 1 ​ m v 0 2 ​ ​ 5 20 ​ = ( v 0 ​ cos θ ) 2 v 0 2 ​ ​ 4 = cos 2 θ 1 ​ 4 ​ = cos θ 1 ​ 2 = cos θ 1 ​ 2 1 ​ = cos θ cos − 1 ( 2 1 ​ ) = θ θ = 6 0 ∘ Dengan demikian, sudut pelemparannya adalah 60 o . Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Penyelesaian:

Untuk menjawab soal di atas, maka dapat kita bandingkan antara  dan  yang dialami oleh peluru. Energi kinetik dapat dirumuskan dengan:

E K equals 1 half times m times v squared 

Karena gambar berbentuk lintasan parabola, maka:

untuk v menggunakan rumus:

 

Pertama, kita cari dulu :

 dapat dicari dari grafik, sehingga

Selanjutnya untuk mencari  menggunakan perbandingan :

 

Dengan demikian, sudut pelemparannya adalah 60o.space 

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!