Iklan

Pertanyaan

Sebuah mobil bermassa 200 kg dalam keadaan diam di atas jalan aspal. Saat mesin dinyalakan mobil mendapat gaya sebesar 2.000 N sehingga mobil bergerak ke depan. Gaya gesek antara ban mobil dan aspal 500 N. Setelah 5 detik, mesin mobil dimatikan. Mobil akan berhenti setelah menempuh jarak … dalam waktu ….

Sebuah mobil bermassa 200 kg dalam keadaan diam di atas jalan aspal. Saat mesin dinyalakan mobil mendapat gaya sebesar 2.000 N sehingga mobil bergerak ke depan. Gaya gesek antara ban mobil dan aspal 500 N. Setelah 5 detik, mesin mobil dimatikan. Mobil akan berhenti setelah menempuh jarak … dalam waktu ….

  1. 275 m dan 15 detik

  2. 275 m dan 20 detik

  3. 275 m dan 25 detik

  4. 375 m dan 15 detik

  5. 375 m dan 20 detik

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

01

:

56

:

03

Klaim

Iklan

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Oke untuk menjawab soal ini kita tinjau dulu keadaan 1, yaitu dimana benda bergerak akibat dan sampai kemudian dihapus. Gunakan Hukum II Newton, sehingga : Dari t = 0 s sampai t = 5 sekon artinya balok dipercepat 7,5 ke kanan. Jarak yang ditempuh sampai detik kelima adalah : Saat menempuh jarak 93,75 meter, kelajuan benda adalah : Saat kecepatan 37,5 m/s , mesin dimatikan sehingga yang bekerja hanya gaya gesek,: Benda akan berhenti setelah: Jadi benda akan berhenti setelah bergerak : Dimana balok akan berhenti? Sehingga jarak total yang ditempuh sampai berhenti adalah :

begin mathsize 14px style straight m equals 200 space kg straight F subscript mesin equals 2.000 space straight N space left parenthesis ke space kanan right parenthesis straight F subscript gesek equals 500 space straight N space left parenthesis ke space kiri right parenthesis straight t equals 5 space straight s end style 

Oke untuk menjawab soal ini kita tinjau dulu keadaan 1, yaitu dimana benda bergerak akibat undefined  dan undefined  sampai kemudian undefined  dihapus.
Gunakan Hukum II Newton, sehingga :
begin mathsize 14px style sum straight F equals ma straight F subscript mesin minus straight F subscript gesek equals ma straight a equals fraction numerator straight F subscript 1 minus straight F subscript 2 over denominator straight m end fraction straight a equals fraction numerator 2.000 minus 500 over denominator 200 end fraction straight a equals 7 comma 5 space straight m divided by straight s squared end style 

Dari t = 0 s sampai t = 5 sekon artinya balok dipercepat 7,5 undefined  ke kanan.
Jarak yang ditempuh sampai detik kelima adalah :
begin mathsize 14px style straight s subscript 1 equals straight v subscript 0 straight t plus 1 half at squared straight s subscript 1 equals left parenthesis 0 right parenthesis left parenthesis 5 right parenthesis plus 1 half left parenthesis 7 comma 5 right parenthesis left parenthesis 5 right parenthesis squared straight s subscript 1 equals 93 comma 75 space straight m end style 

Saat menempuh jarak 93,75 meter, kelajuan benda adalah :
begin mathsize 14px style straight v subscript straight t equals straight v subscript 0 plus at straight v subscript straight t equals 0 plus left parenthesis 7 comma 5 right parenthesis left parenthesis 5 right parenthesis straight v subscript straight t equals 37 comma 5 space straight m divided by straight s end style 

Saat kecepatan 37,5 m/s, mesin dimatikan sehingga yang bekerja hanya gaya gesek,:
begin mathsize 14px style sum straight F equals ma straight F subscript gesek equals ma straight a equals straight F subscript gesek over straight m equals fraction numerator negative 500 over denominator 200 end fraction equals negative 2 comma 5 space straight m divided by straight s squared end style 

Benda akan berhenti setelah:
begin mathsize 14px style straight v subscript straight t equals straight v subscript 0 plus at 0 equals 37 comma 5 plus left parenthesis negative 2 comma 5 right parenthesis left parenthesis straight t right parenthesis minus 2 comma 5 straight t equals 37 comma 5 straight t equals 15 space straight s end style 

Jadi benda akan berhenti setelah bergerak :
begin mathsize 14px style straight t subscript berhenti equals 5 plus 15 equals 20 space straight s end style 

Dimana balok akan berhenti?
begin mathsize 14px style straight v subscript straight t superscript 2 equals straight v subscript 0 superscript 2 plus 2 as subscript 2 0 squared equals left parenthesis 37 comma 5 right parenthesis squared plus left parenthesis 2 right parenthesis left parenthesis negative 2 comma 5 right parenthesis left parenthesis straight s subscript 2 right parenthesis minus 1406 comma 25 equals negative 5 straight s subscript 2 straight s subscript 2 equals 281 comma 25 space straight m end style 

Sehingga jarak total yang ditempuh sampai berhenti adalah :
begin mathsize 14px style straight s subscript total equals straight s subscript 1 plus straight s subscript 2 straight s subscript total equals 93 comma 75 space straight m plus 281 comma 25 space straight m equals 375 space straight m end style 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Fadhilatul Khairiyah

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah benda bermassa 2 kg diberi gaya 20 N sehingga benda yanga walnya diam kemudian bergerak pada bidang datar kasar. Koefisien gesek kinetik antara benda dan lantai sebesar 0,4. Setelah 5 detik, ga...

19

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia