Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebuah mobil berada pada posisi diam kemudian bergerak dengan kecepatan rata-rata 55 km/jam selama 42 menit lalu berhenti. Jika diameter roda mobil adalah 98 cm, maka banyak putaran roda dari awal mulai bergerak sampai berhenti adalah ....

Sebuah mobil berada pada posisi diam kemudian bergerak dengan kecepatan rata-rata 55 km/jam selama 42 menit lalu berhenti. Jika diameter roda mobil adalah 98 cm, maka banyak putaran roda dari awal mulai bergerak sampai berhenti adalah ....

  1. 25.000 putaran  

  2. 18.750 putaran  

  3. 12.500 putaran  

  4. 6.250 putaran

Iklan

H. Endah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pertama, kita cari jarak yang ditempuh mobil tersebut. Diketahui kecepatan rata-ratanya 55 km/jam dan waktunya , maka jarak yang ditempuhnya adalah Selanjutnya, kita ubah satuan jaraknya menjadi cm yakni Kemudian, kita cari keliling roda mobil tersebut. Jadi, banyak putaran roda mobil tersebut adalah

Pertama, kita cari jarak yang ditempuh mobil tersebut.
Diketahui kecepatan rata-ratanya 55 km/jam dan waktunya begin mathsize 14px style 42 blank menit equals 42 over 60 blank jam equals 7 over 10 blank jam end style, maka jarak yang ditempuhnya adalah

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row jarak equals cell kecepatan cross times waktu end cell row blank equals cell 55 cross times 7 over 10 end cell row blank equals cell 77 over 2 blank km end cell end table end style

Selanjutnya, kita ubah satuan jaraknya menjadi cm yakni

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell 77 over 2 blank km end cell equals cell 77 over 2 cross times 100.000 end cell row blank equals cell 3.850.000 blank cm end cell end table end style

Kemudian, kita cari keliling roda mobil tersebut.

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row Keliling equals cell pi d end cell row blank equals cell 22 over 7 cross times 98 end cell row blank equals cell 308 blank cm end cell end table end style

Jadi, banyak putaran roda mobil tersebut adalah

begin mathsize 14px style fraction numerator 3.850.000 over denominator 308 end fraction equals 12.500 blank putaran end style 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pak Ramdan memiliki kebun yang berbentuk lingkaran dengan jari-jari 50 m. Di sekeliling kebun tersebut akan dipasangpagar. Jika jarak antar tiang patokan pagar adalah2 m, maka banyak tiang patokan yan...

28

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia