Iklan

Pertanyaan

Sebuah bola ditendang dengan kecepatan awal v 0 ​ membentuk sudut θ terhadap horizontal. Bola tersebut menempuh jarak horizontal x dalam selang waktu t . Jika bola tersebut ingin menempuh jarak 3x ,hal yang harus dilakukan adalah ….

Sebuah bola ditendang dengan kecepatan awal  membentuk sudut θ terhadap horizontal. Bola tersebut menempuh jarak horizontal x dalam selang waktu t. Jika bola tersebut ingin menempuh jarak 3x, hal yang harus dilakukan adalah ….

  1. waktunya diubah menjadi 1,5t

  2. kecepatan awal diubah menjadi begin mathsize 14px style 2 v subscript 0 end style  

  3. waktunya diubah menjadi 2t dan kecepatan awal menjadi begin mathsize 14px style 3 v subscript 0 end style    

  4. waktunya diubah menjadi 0,5t dan kecepatan awal menjadi begin mathsize 14px style 4 v subscript 0 end style     

  5. waktunya diubah menjadi 12t dan kecepatan awal menjadi begin mathsize 14px style 1 fourth v subscript 0 end style     

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

19

:

47

:

22

Klaim

Iklan

A. ACFREELANCE

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Pembahasan

Untuk menjawab soal ini, kita bisa gunakan rumus jarak horizontal pada gerak parabola, yaitu Karena jarak berbanding lurus dengan kecepatan awal, sudut, dan waktu tempuhnya. Maka untuk menghasilkan jaraknya menjadi 3x adalah mengubah waktu nya menjadi 12t dan kecepatan awal menjadi atau bisa diselesaikan dengan persamaan berikut ini. Jadi jawaban yang tepat adalah E.

Untuk menjawab soal ini, kita bisa gunakan rumus jarak horizontal pada gerak parabola, yaitu

x space equals space v subscript 0 space cos space theta space t 

Karena jarak berbanding lurus dengan kecepatan awal, sudut, dan waktu tempuhnya. Maka untuk menghasilkan jaraknya menjadi 3x adalah mengubah waktu nya menjadi 12t dan kecepatan awal menjadi undefined atau bisa diselesaikan dengan persamaan berikut ini. 

begin mathsize 14px style x subscript 2 over x subscript 1 equals fraction numerator v subscript 0 x 2 end subscript cos theta t subscript 2 over denominator v subscript 0 x 1 end subscript cos theta t subscript 1 end fraction x subscript 2 over x equals fraction numerator open parentheses begin display style 1 fourth end style v subscript 0 close parentheses open parentheses 12 t close parentheses over denominator v subscript 0 t end fraction x subscript 2 over x equals 3 x subscript 2 equals 3 x end style  

Jadi jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Rafly Aditya Darmawan

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah pesawat bergerak mendatar dengan kecepatan 100 m/s dan melepaskan paket dari ketinggian 200 m. Jarak mendatar yang ditempuh paket hingga sampai ke tanah adalah ....

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia