Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebanyak 0,01mol CrO 4 2 − ​ terbentuk menurut reaksi ( belum setara ) berikut. CrO 2 − ​ ( a q ) + Br 2 ​ ( g ) → CrO 4 2 − ​ ( a q ) + Br − ( a q ) Volume Br 2 ​ yang dibutuhan jika diukurpada keadaan standar sebanyak ....

Sebanyak 0,01 mol  terbentuk menurut reaksi (belum setara) berikut.

 

Volume  yang dibutuhan jika diukur pada keadaan standar sebanyak ....

  1. 0,224 Lundefined 

  2. 0,336 Lundefined 

  3. 0,488 Lundefined 

  4. 2,24 Lundefined 

  5. 4,48 Lundefined 

Iklan

E. Erin

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Berdasarkan persamaan reaksi akhir, setengah reaksi dapat dilakukan seperti berikut. Reduksi: Oksidasi: Langkah pertama setarakan atom selain O dan H. Sisi reaktan reaksi oksidasi perlu dikalikan 2. Reduksi: Oksidasi: Selanjutnya setarakan atom O dengan penambahan . Reduksi: Oksidasi: Berikutnya setarakan atom H dengan penambahan . Reduksi: Oksidasi: Terakhir setarakan muatan dengan penambahan elektron. Reduksi: Oksidasi: Reaksi total dilakukan dengan menjumlahkan reaksi reduksi dan oksidasi setelah jumlah serah-terima elektron sama. Reaksi reduksi perlu dikalikan 3, sedangkan reaksi oksidasi perlu dikalikan 2. Totalnya akan membentuk persamaan berikut. Jumlah mol dapat dihitung menggunakan perbandingan koefisien. Volume dalam keadaan standar dapat dihitung dari molnya. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Berdasarkan persamaan reaksi akhir, setengah reaksi dapat dilakukan seperti berikut.

Reduksi: begin mathsize 14px style Br subscript 2 yields Br to the power of minus sign end style 

Oksidasi: begin mathsize 14px style Cr O subscript 2 to the power of minus sign rightwards arrow Cr O subscript 4 to the power of 2 minus sign end exponent end style 

Langkah pertama setarakan atom selain O dan H. Sisi reaktan reaksi oksidasi perlu dikalikan 2.

Reduksi: undefined 

Oksidasi: begin mathsize 14px style Cr O subscript 2 to the power of minus sign rightwards arrow Cr O subscript 4 to the power of 2 minus sign end exponent end style  

Selanjutnya setarakan atom O dengan penambahan undefined.

Reduksi: undefined  

Oksidasi: begin mathsize 14px style Cr O subscript 2 to the power of minus sign plus 2 H subscript 2 O yields Cr O subscript 4 to the power of 2 minus sign end exponent end style  

Berikutnya setarakan atom H dengan penambahan undefined.

Reduksi: undefined  

Oksidasi: begin mathsize 14px style Cr O subscript 2 to the power of minus sign plus 2 H subscript 2 O yields Cr O subscript 4 to the power of 2 minus sign end exponent plus 4 H to the power of plus sign end style  

Terakhir setarakan muatan dengan penambahan elektron.

Reduksi: begin mathsize 14px style Br subscript 2 and 2 e to the power of minus sign yields 2 Br to the power of minus sign end style  

Oksidasi: begin mathsize 14px style Cr O subscript 2 to the power of minus sign plus 2 H subscript 2 O yields Cr O subscript 4 to the power of 2 minus sign end exponent plus 4 H to the power of plus sign and 3 e to the power of minus sign end style  

Reaksi total dilakukan dengan menjumlahkan reaksi reduksi dan oksidasi setelah jumlah serah-terima elektron sama. Reaksi reduksi perlu dikalikan 3, sedangkan reaksi oksidasi perlu dikalikan 2. Totalnya akan membentuk persamaan berikut.

begin mathsize 14px style 2 Cr O subscript 2 to the power of minus sign plus 3 Br subscript 2 and 4 H subscript 2 O yields 2 Cr O subscript 4 to the power of 2 minus sign end exponent plus 6 Br to the power of minus sign and 8 H to the power of plus sign end style 

Jumlah mol begin mathsize 14px style Br subscript 2 end style dapat dihitung menggunakan perbandingan koefisien.

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell fraction numerator koefisien space Cr O subscript 4 to the power of 2 minus sign end exponent over denominator mol space Cr O subscript 4 to the power of 2 minus sign end exponent end fraction end cell equals cell fraction numerator koefisien space Br subscript 2 over denominator mol space Br subscript 2 end fraction end cell row cell fraction numerator 2 over denominator 0 comma 01 space mol end fraction end cell equals cell fraction numerator 3 over denominator mol space Br subscript 2 end fraction end cell row cell mol space Br subscript 2 end cell equals cell 0 comma 015 space mol end cell end table end style 

Volume begin mathsize 14px style Br subscript 2 end style dalam keadaan standar dapat dihitung dari molnya.

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell Volume space Br subscript 2 end cell equals cell mol cross times 22 comma 4 space L forward slash mol end cell row blank equals cell 0 comma 015 space mol cross times 22 comma 4 space L forward slash mol end cell row blank equals cell 0 comma 336 space L end cell end table end style 

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

27

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada keadaan standarterbentuk4,48 L gas CO 2 ​ menurut reaksi berikut: MnO 4 − ​ + C 2 ​ O 4 2 − ​ → Mn 2 + + CO 2 ​ Mol MnO 4 − ​ yang bereaksi sebanyak....

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia