Iklan

Pertanyaan

Sebagai negara yang baru merdeka, kehidupan ekonomi nasional Indonesia masih sangat terbelakang. Upaya untuk mengubah struktur ekonomi kolonial menjadi ekonomi nasional berjalan tersendat-sendat. Salah satu faktor yang memengaruhi kondisi tersebut adalah ...

Sebagai negara yang baru merdeka, kehidupan ekonomi nasional Indonesia masih sangat terbelakang. Upaya untuk mengubah struktur ekonomi kolonial menjadi ekonomi nasional berjalan tersendat-sendat. Salah satu faktor yang memengaruhi kondisi tersebut adalah ...undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

47

:

32

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

faktor yang memengaruhi kondisi ekonomi Indonesia pada awal kemerdekaan Indonesia adalah kas negara yang kosong, hiperinflasi, dan blokade ekonomi yang dilakukan oleh Belanda.

faktor yang memengaruhi kondisi ekonomi Indonesia pada awal kemerdekaan Indonesia adalah kas negara yang kosong, hiperinflasi, dan blokade ekonomi yang dilakukan oleh Belanda.

Pembahasan

Kondisi ekonomi Indonesia pada awal masa kemerdekaan masih sangat terbelakang. Hal ini diwarnai dengan kas yang kosong, hiperinflasi yang parah dengan terlalu banyaknya jumlah uang yang beredar di masyarakat, dan juga blokade ekonomi yang dilakukan oleh Belanda. Dengan demikian faktor yang memengaruhi kondisi ekonomi Indonesia pada awal kemerdekaan Indonesia adalah kas negara yang kosong, hiperinflasi, dan blokade ekonomi yang dilakukan oleh Belanda.

Kondisi ekonomi Indonesia pada awal masa kemerdekaan masih sangat terbelakang. Hal ini diwarnai dengan kas yang kosong, hiperinflasi yang parah dengan terlalu banyaknya jumlah uang yang beredar di masyarakat, dan juga blokade ekonomi yang dilakukan oleh Belanda. 

Dengan demikian faktor yang memengaruhi kondisi ekonomi Indonesia pada awal kemerdekaan Indonesia adalah kas negara yang kosong, hiperinflasi, dan blokade ekonomi yang dilakukan oleh Belanda.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

shabrina

Makasih ❤️

RyanW

Jawaban tidak sesuai

Melani Hermayanti

Pembahasan terpotong

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada masa awal kemerdekaan pemerintah berupaya melenyapkan individualisme di kalangan organisasi pedagang. Untuk mewujudkan upaya tersebut, pemerintah membuat program baru yang dikenal dengan sebutan....

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia