Iklan

Pertanyaan

Pulang ke rumah ia menatap sekeiling. "Mana anak baru itu?" dalam hati Bu Diba .... Setelah bertemu Mbok Warsiyah yang setia menjadi orang sibuk membantu Bu Diba mengurus rumah dan .... yang diasuh Bu Diba, segera ia bertanya, " Mana Yayah, War?" Kata ulang yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah .....

Pulang ke rumah ia menatap sekeiling. "Mana anak baru itu?" dalam hati Bu Diba .... Setelah bertemu Mbok Warsiyah yang setia menjadi orang sibuk membantu Bu Diba mengurus rumah dan .... yang diasuh Bu Diba, segera ia bertanya, " Mana Yayah, War?"

Kata ulang yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah .....

  1. berdegup-degup, siswa-siswi

  2. berdebar-debar, hewan-hewan

  3. berpikir-pikir, siswa-siswi

  4. bertanya-tanya, anak-anak

  5. tertawa-tawa, orang-orang

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

30

:

57

Klaim

Iklan

N. Faizah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Suryakancana

Jawaban terverifikasi

Jawaban

bertanya-tanya merupakan penjelas yang cocok. Sementara itu diksi diasuh lebih cocok untuk disandingkan dengan anak-anak

bertanya-tanya merupakan penjelas yang cocok. Sementara itu diksi diasuh lebih cocok untuk disandingkan dengan anak-anak

Pembahasan

Dalam paragraf tersebut, yang bertanya "Mana anak baru itu?" adalah Bu Diba. Oleh karena itu bertanya-tanya merupakan penjelas yang cocok. Sementara itu diksi diasuh lebih cocok untuk disandingkan dengan anak-anak

Dalam paragraf tersebut, yang bertanya "Mana anak baru itu?" adalah Bu Diba. Oleh karena itu bertanya-tanya merupakan penjelas yang cocok. Sementara itu diksi diasuh lebih cocok untuk disandingkan dengan anak-anak

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Pertanyaan serupa

Lengkapi paragraf yang rumpang berikut dengan kata-kata yang sesuai dengan konteks! Lena sudah berkali-kali ditanya oleh orang tuanya, kapan ia menikah, Untuk (...) tekanan dari orang tuanya itu, ...

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia