Iklan

Pertanyaan

Protein yang terkandung di dalam daging dicerna secara kimiawi di dalam lambung dan usus halus. Enzim-enzim yang berperan pada proses pencernaan protein tersebut adalah ....

Protein yang terkandung di dalam daging dicerna secara kimiawi di dalam lambung dan usus halus. Enzim-enzim yang berperan pada proses pencernaan protein tersebut adalah

  1. space space

  2. space space

  3. space space

  4. space space

  5. space space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

16

:

34

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.undefined

Pembahasan

Pencernaan protein di dalam saluran pencernaan manusia terjadi di lambung dan usus halus. Enzim yang berperan dalam pencernaan protein ini diantaranya adalah: Di lambung: Pepsin: mengubah protein menjadi pepton Di usus halus: peptidase: peptida menjadi asam amino erepsin: pepton menjadi asam amino tripsin: protein menjadi asam amino Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.

Pencernaan protein di dalam saluran pencernaan manusia terjadi di lambung dan usus halus. Enzim yang berperan dalam pencernaan protein ini diantaranya adalah:

Di lambung:

  • Pepsin: mengubah protein menjadi pepton

Di usus halus:

  • peptidase: peptida menjadi asam amino
  • erepsin: pepton menjadi asam amino
  • tripsin: protein menjadi asam amino

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.undefined

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Innaya Hamdyono

Makasih ❤️

Sholihatun

Sangat bagus

Lalu Restu Wirya Bhakti

Mudah dimengerti

Aulia Azzahra

Pembahasan terpotong

Rifa adhwa

Pembahasan terpotong

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!