Planet A dan B mengorbit bintang dengan perbandingan periode 15 : 32. Apabila jarak antara planet A ke bintang sejauh 12 SA (satuan astronomi), hitunglah jarak planet B ke bintang!
Y. Maghfirah
Master Teacher
Diketahui:
Ditanyakan:
Jawab:
Soal ini dapat dijawab dengan mengingat kembali konsep mengenai hukum III Kepler, yaitu kuadrat periode suatu planet sebanding dengan pangkat tiga jarak rata-ratanya dari Matahari.
Jadi, jarak planet B ke bintang adalah 19,89 SA.
735
5.0 (9 rating)
Intan Nirmala sari
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia