Iklan

Iklan

Pertanyaan

Peta yang dibutuhkan pengembang perumahan (developer) dalam perencanaan pembangunan rumah adalah....

Peta yang dibutuhkan pengembang perumahan (developer) dalam perencanaan pembangunan rumah adalah....

  1. topografi

  2. korografi

  3. tinjau

  4. kadasfer

  5. geografis

Iklan

M. Bilqis

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Peta topografiadalah jenispetayang ditandai dengan skala besar dan detail, biasanya menggunakan garis kontur dalam pemetaan modern.Peta ini berfungsi untuk mencari tahu lokasi yang tepat untuk di dirikannya perumahan. Hal ini dikarenakan oleh informasi yang ada dalam peta topografi adalah informasi mengenai bentuk permukaan bumi. Developer membutuhkan kondisi permukaan yang datar untuk memudahkannya membangun rumah.

Peta topografi adalah jenis peta yang ditandai dengan skala besar dan detail, biasanya menggunakan garis kontur dalam pemetaan modern. Peta ini berfungsi untuk mencari tahu lokasi yang tepat untuk di dirikannya perumahan. Hal ini dikarenakan oleh informasi yang ada dalam peta topografi adalah informasi mengenai bentuk permukaan bumi. Developer membutuhkan kondisi permukaan yang datar untuk memudahkannya membangun rumah.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Hendra Susanto

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Data yang diperlukan untuk pengembangan perencanaan transportasi wilayah adalah ....

76

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia