Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini! Mutu limbah cair yang dibuang ke dalam air harus melampaui baku mutu limbah cair. Tidak mengakibatkan turunnya harga dari produksi air bersih. Mutu limbah cair yang dibuang ke dalam air pada sumber air tidak boleh melampaui baku mutu limbah cair yang telah ditetapkan. Tidak mengakibatkan distribusi air yang terpusat di kota. Tidak mengakibatkan turunnya kualitas air pada sumber air penerima limbah. Limbah cair harus memenuhi persyaratan yang ditunjukkan nomor....

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini!

  1. Mutu limbah cair yang dibuang ke dalam air harus melampaui baku mutu limbah cair.
  2. Tidak mengakibatkan turunnya harga dari produksi air bersih.
  3. Mutu limbah cair yang dibuang ke dalam air pada sumber air tidak boleh melampaui baku mutu limbah cair yang telah ditetapkan.
  4. Tidak mengakibatkan distribusi air yang terpusat di kota.
  5. Tidak mengakibatkan turunnya kualitas air pada sumber air penerima limbah.

Limbah cair harus memenuhi persyaratan yang ditunjukkan nomor.... 

  1. 1 dan 4

  2. 1 dan 5

  3. 2 dan 3

  4. 2 dan 4

  5. 3 dan 5

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Iklan

Pembahasan

Jawaban benar pada soal ini adalah E. Berikut adalah penjelasannya. Limbah cairadalah sisa dari suatu hasil usaha dan atau kegiatan yang berwujudcairyang dibuang ke lingkungan dan diduga dapat menurunkan kualitas lingkungan. Airlimbahdapat berasal dari rumah tangga (domestik) maupun industri. Berdasarkan pilihan jawaban, limbah cair harus memenuhi persyaratan sebagai berikut : Mutu limbah cair yang dibuang ke dalam air pada sumber air tidak boleh melampaui baku mutu limbah cair yang telah ditetapkan (nomor 3) Tidak mengakibatkan turunnya kualitas air pada sumber air penerima limbah (nomor 5) Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah E.

Jawaban benar pada soal ini adalah E.

Berikut adalah penjelasannya.

Limbah cair adalah sisa dari suatu hasil usaha dan atau kegiatan yang berwujud cair yang dibuang ke lingkungan dan diduga dapat menurunkan kualitas lingkungan. Air limbah dapat berasal dari rumah tangga (domestik) maupun industri. Berdasarkan pilihan jawaban, limbah cair harus memenuhi persyaratan sebagai berikut :

  1. Mutu limbah cair yang dibuang ke dalam air pada sumber air tidak boleh melampaui baku mutu limbah cair yang telah ditetapkan (nomor 3)
  2. Tidak mengakibatkan turunnya kualitas air pada sumber air penerima limbah (nomor 5)

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Keputusan Menteri Lingkungan Hidup Nomor 17 Tahun 2001 merupakan acuan utama dalam penilaian AMDAL tahap penapisan. Peraturan tersebut mempertimbangkan berbagai hal untuk dapat menjadi suatu dasar yan...

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia