Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan informasi berikut. Volksraad menjadi parlemen yang sesungguhnya. Direktur departemen tidak diberi tanggung jawab apapun. Dibentuk Dewan Kerajaan sebagai badan tertinggi yang anggotanya hanya berasal dari Indonesia. Penduduk Indonesia adalah orang­ orang yang karena kelahiran, asal usul, dan cita-cita memihak Indonesia. lsi Petisi Sutarjo ditunjukkan nomor ...

Perhatikan informasi berikut.

  1. Volksraad menjadi parlemen yang sesungguhnya.
  2. Direktur departemen tidak diberi tanggung jawab apapun.
  3. Dibentuk Dewan Kerajaan sebagai badan tertinggi yang anggotanya hanya berasal dari Indonesia.
  4. Penduduk Indonesia adalah orang­ orang yang karena kelahiran, asal usul, dan cita-cita memihak Indonesia.

lsi Petisi Sutarjo ditunjukkan nomor ...

  1. 1) dan 2)

  2. 1) dan 4)

  3. 2) dan 3)

  4. 2) dan 4)

  5. 3) dan 4)

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Jawaban yang tepat dari pertanyaan diatas adalah B. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: Petisi Sutardjo merupakan gagasan dari petisi yang dicetuskan oleh Sutarjo Kartohadikusumo, Ketua Persatuan Pegawai Bestuur/Pamongpraja Bumiputera dalam sidang Volksraad pada Juli 1936. lsi petisi itu adalah: Volksraad menjadi parlemen yang sesungguhnya; direktur departemen diberi tanggung jawab; dibentuk Dewan Kerajaan sebagai badan tertinggi lndonesia­ Belanda yang anggotanya berasal dari kedua negara; penduduk Indonesia adalah orang-orang yang karena kelahiran, asal usul, dan cita-cita memihak Indonesia.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan diatas adalah B.

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut:

Petisi Sutardjo merupakan gagasan dari petisi yang dicetuskan oleh Sutarjo Kartohadikusumo, Ketua Persatuan Pegawai Bestuur/Pamongpraja Bumiputera dalam sidang Volksraad pada Juli 1936. lsi petisi itu adalah:

  1. Volksraad menjadi parlemen yang sesungguhnya;
  2. direktur departemen diberi tanggung jawab;
  3. dibentuk Dewan Kerajaan sebagai badan tertinggi lndonesia­ Belanda yang anggotanya berasal dari kedua negara;
  4. penduduk Indonesia adalah orang-orang yang karena kelahiran, asal usul, dan cita-cita memihak Indonesia.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kelompok-kelompok berikut! Vaderlandsche Club Politiek-Economische Bond Ondernemersgorep Indische Katholieke Partij Indo-Europeesch Bond Pengajuan Petisi Sutardjo dit...

2

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia