Iklan

Pertanyaan

Perhatikan hal berikut! Perhebat ketahanan revolusi Indonesia Kibarkan sang Merah Putih di Irian Barat Gagalkan pembentukan negara boneka Papua Bantu perjuangan rakyat Malaya, Singapura, Sarawak, Sabah & Brunei untukmenghancurkan Malaysia Bersiaplahuntuk mobilisasi umum sebagai langkah mempertahankan kemerdekaan dan kesatuan tanah air Yang merupakan isi dari Dwi Komando Rakyat yang diserukan oleh Soekarno dalam rangka politik konfrontasi dengan Malaysia adalah ….

Perhatikan hal berikut! 

  1. Perhebat ketahanan revolusi Indonesia
  2. Kibarkan sang Merah Putih di Irian Barat
  3. Gagalkan pembentukan negara boneka Papua
  4. Bantu perjuangan rakyat Malaya, Singapura, Sarawak, Sabah & Brunei untukmenghancurkan Malaysia
  5. Bersiaplahuntuk mobilisasi umum sebagai langkah mempertahankan kemerdekaan dan kesatuan tanah air

Yang merupakan isi dari Dwi Komando Rakyat yang diserukan oleh Soekarno dalam rangka politik konfrontasi dengan Malaysia adalah …. space space

  1. 1 dan 3 space space

  2. 1 dan 4 space space

  3. 2 dan 3 space space

  4. 3 dan 5 space space

  5. 4 dan 5 space space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

16

:

58

:

45

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah B.

jawaban yang benar adalah B. 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Dwi Komando Rakyat atau Dwikora dikeluarkan Presiden Soekarno pada tanggal 3 Mei 1964. Dikeluarkannya Dwikora merupakan respon pemerintah Indonesia atas upaya pembentukan Federasi Malaysia. Dwikora berisi instruksi untuk perhebat ketahanan revolusi Indonesia dan bantuan perjuangan revolusioner rakyat-rakyat Manila, Singapura, Sabah, Serawak, dan Brunai untuk membubarkan negara boneka Malaysia. Untuk menjalankan Konfrontasi Dwikora, Presiden Soekarno membentuk Komando Siaga dengan Marsekal Oemar Dani sebagai panglimanya. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah B.

Dwi Komando Rakyat atau Dwikora dikeluarkan Presiden Soekarno pada tanggal 3 Mei 1964. Dikeluarkannya Dwikora merupakan respon pemerintah Indonesia atas upaya pembentukan Federasi Malaysia. Dwikora berisi instruksi untuk perhebat ketahanan revolusi Indonesia dan bantuan perjuangan revolusioner rakyat-rakyat Manila, Singapura, Sabah, Serawak, dan Brunai untuk membubarkan negara boneka Malaysia. Untuk menjalankan Konfrontasi Dwikora, Presiden Soekarno membentuk Komando Siaga dengan Marsekal Oemar Dani sebagai panglimanya.

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah B. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Keluarnya Indonesia dari keanggotaan PBB di masa Demokrasi Terpimpin, dilatarbelakangi oleh ….

1

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia