Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar dibawah ini. Kondisi musim penghujan seperti saat sekarang ini menyebabkan beberapa wilayah di Indonesia mengalami musibah banjir. Pemerintah bersama tim BNPB (Badan Nasional Penanggulangan Bencana) melakukan tindakan berupa tanggap bencana. Tim diarahkan langsung terjun ke lokasi bencana dan melakukan evakuasi terhadap warga masyarakat. Proses evakuasi tersebut biasanya dilakukan menggunakan perahu karet. Berat perahu karet yang digunakan dalam keadaan kosong 500 N dan memiliki volume 0,80 m². Perahu karet dapat bergerak dengan aman jika setengah bagian perahu karet tercelup di air. Bila massa penumpang dianggap 50 kg per orang dan massa jenis air 1000 kg/m 3 maka perahu dapat menampung maksimal ...

Perhatikan gambar dibawah ini. 

Kondisi musim penghujan seperti saat sekarang ini menyebabkan beberapa wilayah di Indonesia mengalami musibah banjir. Pemerintah bersama tim BNPB (Badan Nasional Penanggulangan Bencana) melakukan tindakan berupa tanggap bencana. Tim diarahkan langsung terjun ke lokasi bencana dan melakukan evakuasi terhadap warga masyarakat. Proses evakuasi tersebut biasanya dilakukan menggunakan perahu karet.

Berat perahu karet yang digunakan dalam keadaan kosong 500 N dan memiliki volume 0,80 m². Perahu karet dapat bergerak dengan aman jika setengah bagian perahu karet tercelup di air. Bila massa penumpang dianggap 50 kg per orang dan massa jenis air 1000 kg/m3 maka perahu dapat menampung maksimal ...

  1. 3 orangspace 

  2. 5 orangspace 

  3. 7 orangspace 

  4. 9 orangspace 

Iklan

R. Sobirin

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Diketahui: Dtitanya: jumlah orang yang dapat ditampung? Penyelesaian: jumlah orang yang dapat ditampung: Dengan demikian,jumlah orang yang dapat ditampung adalah 7orang. Olehkarena itu, jawaban yang tepat adalah D.

Diketahui:

 

W space equals space 500 space straight N V space equals space 0 comma 8 space straight m cubed V subscript t equals 1 half V equals 0 comma 4 space straight m cubed m subscript p equals 50 space text kg end text rho subscript a i r end subscript equals 1000 space kg divided by straight m cubed 

Dtitanya: jumlah orang yang dapat ditampung?

Penyelesaian: 

F subscript A equals W subscript p e r a h u end subscript plus W subscript o r a n g end subscript rho subscript a i r end subscript g V subscript t equals W subscript p e r a h u end subscript plus m g 1000.10.0 comma 4 equals 500 plus 10 m m equals fraction numerator 4000 minus 500 over denominator 10 end fraction m equals 350 space kg  

jumlah orang yang dapat ditampung:

n equals m over m subscript p equals 350 over 50 equals 7 space orang  

Dengan demikian, jumlah orang yang dapat ditampung adalah 7 orang.

Olehkarena itu, jawaban yang tepat adalah D.
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

36

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Apa yang terjadi pada eksperimen melayang, terapung dan tenggelam?

27

4.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia