Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar di bawah ini! Roda B dan C melekat dan memiliki satu poros, berturut-turut memiliki jari-jari 20 cm dan 45 cm. Roda A memiliki jari-jari 30 cm dan dihubungkan dengan roda B melalui sebuah sabuk. Jika roda C berputar 90 putaran per menit, tentukan kecepatan sudut roda A.

Perhatikan gambar di bawah ini!

 

Roda B dan C melekat dan memiliki satu poros, berturut-turut memiliki jari-jari 20 cm dan 45 cm. Roda A memiliki jari-jari 30 cm dan dihubungkan dengan roda B melalui sebuah sabuk. Jika roda C berputar 90 putaran per menit, tentukan kecepatan sudut roda A.

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

kecepatan sudut roda A adalah 2 π rad/s.

kecepatan sudut roda A adalah 2 rad/s. 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui: r A =30 cm=0,3 m r B =20 cm=0,2 m r C =45 cm=0,45 m ω C ​ =90 putaran per menit Ditanya: ω A ​ = ....? Jawab: Kecepatan sudut dipengaruhi oleh kecepatan linear, dan jari-jari roda. Roda B dan roda C merupakan roda-roda berpusat sehingga berlaku persamaan berikut. ω B ​ = ω C ​ ω B ​ = 90 putaran per menit ω B ​ = menit 90 putaran ​ ⋅ 60 s 2 π rad ​ ω B ​ = 3 π rad / s Roda B dan roda A merupakan roda-roda yang dihubungkan dengan tali sehingga berlaku persamaan berikut. v A ​ = v B ​ ω A ​ r A ​ = ω B ​ r B ​ ω A ​ ⋅ 0 , 3 = 3 π ⋅ 0 , 2 ω A ​ = 0 , 3 3 π ⋅ 0 , 2 ​ ω A ​ = 2 π rad / s Dengan demikian, kecepatan sudut roda A adalah 2 π rad/s.

Diketahui:

rA=30 cm=0,3 m

rB=20 cm=0,2 m

rC=45 cm=0,45 m

 =90 putaran per menit 

Ditanya:

= ....?

Jawab:

Kecepatan sudut dipengaruhi oleh kecepatan linear, dan jari-jari roda. 

Roda B dan roda C merupakan roda-roda berpusat sehingga berlaku persamaan berikut.

  

Roda B dan roda A merupakan roda-roda yang dihubungkan dengan tali sehingga berlaku persamaan berikut.  

    

Dengan demikian, kecepatan sudut roda A adalah 2 rad/s. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

28

Martasya Farel Cantika

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

Chelsea Christian

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tiga buah roda berputar dihubungkan seperti gambar berikut! Data ketiga roda: r 1 ​ = 20 cm r 2 ​ = 10 cm r 3 ​ = 5 cm Jika kecepatan sudut roda pertama adalah 100 rad/s, tentukan kecepata...

282

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia