Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan data berikut. 1) Kuat dalam kronologi dan detail geografis. 2) Ditulis dengan fakta pemerintah kolonial 3) Mitos bercampur fakta 4) Istana-sentris. 5) Subjektif. Ciri khas historiografi tradisional ditunjukkan nomor....

Perhatikan data berikut.

1) Kuat dalam kronologi dan detail geografis.

2) Ditulis dengan fakta pemerintah kolonial

3) Mitos bercampur fakta

4) Istana-sentris.

5) Subjektif.

Ciri khas historiografi tradisional ditunjukkan nomor....

  1. a. 1), 2), dan 3)

  2. b. 1), 2), dan 4)

  3. c. 2), 3), dan 4)

  4. d. 2), 3), dan 5)

  5. e. 3), 4), dan 5)

Iklan

R. Anissa

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Beberapa ciri-ciri dari historiografi tradisional antara lain: - Istana-sentris karena berpusat pada keinginan dan kepentingan raja. - Feodal-aristokratis karena berfokus pada kehidupan kaum bangsawan feodal, bukan kehidupan rakyat jelata. - Subjektivitas tinggi karena penulis hanya mencatat peristiwa penting di kerajaan dan atas permintaan sang raja.

Beberapa ciri-ciri dari historiografi tradisional antara lain:

- Istana-sentris karena berpusat pada keinginan dan kepentingan raja.

- Feodal-aristokratis karena berfokus pada kehidupan kaum bangsawan feodal, bukan kehidupan rakyat jelata.

- Subjektivitas tinggi karena penulis hanya mencatat peristiwa penting di kerajaan dan atas permintaan sang raja.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

209

Wahyu Royan

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Penulisan sejarah tradisional dimulai sejak zaman...

6

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia