Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan bacaan berikut! (1) Di Indonesia kopi merupakan komoditas ekspor terbesar setelah kelapa sawit dan kelapa. (2) Pengembangan kopi menjadi prioritas dalam pembangunan pertanian. (3) Pengembangan kopi secara nasional berdampak positif terhadap peningkatan produksi kopi. (4) Hal itu dibuktikan dari kenaikan produksi kopi pada tahun 2015 yang mencapai 639.412 ribu ton. (5) Kementerian Pertanian menargetkan produksi kopi pada tahun 2019 sebesar 0,79 juta ton. (6) Namun, dalam periode 1970–2015 produksi kopi tidak mengalami kenaikan yang cukup signifikan, hanya 1,2% per tahun. (7) Kopi yang mendominasi pasar dunia adalah kopi arabika dan kopi robusta. (8) Pencapaian target produksi kopi harus didukung oleh berbagai faktor pendukung. (9) Di lain sisi, salah satu kendala dalam peningkatan produksi kopi dewasa ini adalah perubahan iklim. (10) Berbagai penelitian telah menunjukkan bahwa produksi pertanian dipengaruhi oleh perubahan iklim. (11) Pengaruh perubahan iklim terhadap produksi pertanian itu ditandai oleh tingginya frekuensi kejadian iklim ekstrem dan meningkatnya suhu yang melebihi suhu optimal. (12) Perubahan iklim itu sendiri ditandai oleh kenaikan suhu, keragaman curah hujan, dan peningkatan kejadian iklim ekstrem. (13) Dengan kondisi ini menyebabkan penurunan produktivitas tanaman di daerah dengan suhu yang lebih tinggi. (14) Perubahan iklim berdampak terhadap pertumbuhan tanaman. (15) Dampak tersebut ditunjukkan oleh hasil simulasi tanaman berdasarkan skenario proyeksi iklim. (16) Pertumbuhan tanaman menjadi terkendala karena perubahan iklim memicu peningkatan stres pada tanaman. Manakah hasil penggabungan yang paling tepat dari kalimat 3 dan kalimat 4?

Perhatikan bacaan berikut!


    (1) Di Indonesia kopi merupakan komoditas ekspor terbesar setelah kelapa sawit dan kelapa. (2) Pengembangan kopi menjadi prioritas dalam pembangunan pertanian. (3) Pengembangan kopi secara nasional berdampak positif terhadap peningkatan produksi kopi. (4) Hal itu dibuktikan dari kenaikan produksi kopi pada tahun 2015 yang mencapai 639.412 ribu ton. (5) Kementerian Pertanian menargetkan produksi kopi pada tahun 2019 sebesar 0,79 juta ton. (6) Namun, dalam periode 1970–2015 produksi kopi tidak mengalami kenaikan yang cukup signifikan, hanya 1,2% per tahun. (7) Kopi yang mendominasi pasar dunia adalah kopi arabika dan kopi robusta. (8) Pencapaian target produksi kopi harus didukung oleh berbagai faktor pendukung.

    (9) Di lain sisi, salah satu kendala dalam peningkatan produksi kopi dewasa ini adalah perubahan iklim. (10) Berbagai penelitian telah menunjukkan bahwa produksi pertanian dipengaruhi oleh perubahan iklim. (11) Pengaruh perubahan iklim terhadap produksi pertanian itu ditandai oleh tingginya frekuensi kejadian iklim ekstrem dan meningkatnya suhu yang melebihi suhu optimal. (12) Perubahan iklim itu sendiri ditandai oleh kenaikan suhu, keragaman curah hujan, dan peningkatan kejadian iklim ekstrem. (13) Dengan kondisi ini menyebabkan penurunan produktivitas tanaman di daerah dengan suhu yang lebih tinggi. (14) Perubahan iklim berdampak terhadap pertumbuhan tanaman. (15) Dampak tersebut ditunjukkan oleh hasil simulasi tanaman berdasarkan skenario proyeksi iklim. (16) Pertumbuhan tanaman menjadi terkendala karena perubahan iklim memicu peningkatan stres pada tanaman.


Manakah hasil penggabungan yang paling tepat dari kalimat 3 dan kalimat 4? 

  1. Pengembangan kopi secara nasional berdampak positif terhadap peningkatan produksi kopi, yang dibuktikan dari kenaikan produksi kopi pada tahun 2015 yang mencapai 639.412 ribu ton.undefined 

  2. Pengembangan kopi secara nasional berdampak positif terhadap peningkatan produksi kopi, dibuktikan dari naiknya produksi kopi pada tahun 2015 yang mencapai 639.412 ribu ton.

  3. Pengembangan kopi secara nasional berdampak positif terhadap peningkatan produksi kopi, yang dibuktikan dari produksi kopi pada tahun 2015 yang mencapai 639.412 ribu ton.undefined 

  4. Pengembangan kopi secara nasional berdampak positif terhadap peningkatan produksi kopi yang naik menjadi 639.412 ribu ton pada tahun 2015.undefined 

  5. Pengembangan kopi secara nasional berdampak positif terhadap peningkatan produksi kopi, dengan buktinya kenaikan produksi kopi pada tahun 2015 yang mencapai 639.412 ribu ton.undefined 

Iklan

R. Trihandayani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

penggabungan yang paling tepat dari kalimat 3 dan kalimat 4 terdapat pada pilihan jawaban A.

penggabungan yang paling tepat dari kalimat 3 dan kalimat 4 terdapat pada pilihan jawaban A.undefined 

Iklan

Pembahasan

Kalimat (3) dan (4) dapat digabung menjadi satu kalimat sehingga akan membentuk kalimat majemuk. Kalimat (3) memaparkan tentang pengembangan kopi yang positif terhadap peningkatan produksi kopi, sedangkan kalimat (4) memaparkan tentang bukti kenaikan produksi kopi. Kalimat (4) berfungsi memberikan keterangan tambahan dari kalimat (3). Penggabungan kedua kalimat tersebut yang tepat adalah “Pengembangan kopi secara nasional berdampak positif terhadap peningkatan produksi kopi, yang dibuktikan dari kenaikan produksi kopi pada tahun 2015 yang mencapai 639.412 ribu ton.”. Pilihan jawaban B kurang tepat karena tidak menambahkan kata hubung dalam gabungan kedua kalimat tersebut. Pilihan jawaban C kurang tepat karena klausa kedua tidak membahas tentang bukti kenaikan produksi kopi, melainkan membahas tentang bukti produksi kopi. Pilihan jawaban D kurang tepat karena menggunakan kata menjadi yang memiliki makna berbeda dengan kata mencapai dalam kalimat (4). Pilihan jawaban E kurang tepat karena frasa dengan buktinya kurang efektif. Dengan demikian, penggabungan yang paling tepat dari kalimat 3 dan kalimat 4 terdapat pada pilihan jawaban A.

Kalimat (3) dan (4) dapat digabung menjadi satu kalimat sehingga akan membentuk kalimat majemuk. Kalimat (3) memaparkan tentang pengembangan kopi yang positif terhadap peningkatan produksi kopi, sedangkan kalimat (4) memaparkan tentang bukti kenaikan produksi kopi. Kalimat (4) berfungsi memberikan keterangan tambahan dari kalimat (3). Penggabungan kedua kalimat tersebut yang tepat adalah “Pengembangan kopi secara nasional berdampak positif terhadap peningkatan produksi kopi, yang dibuktikan dari kenaikan produksi kopi pada tahun 2015 yang mencapai 639.412 ribu ton.”.

  • Pilihan jawaban B kurang tepat karena tidak menambahkan kata hubung dalam gabungan kedua kalimat tersebut.
  • Pilihan jawaban C kurang tepat karena klausa kedua tidak membahas tentang bukti kenaikan produksi kopi, melainkan membahas tentang bukti produksi kopi.
  • Pilihan jawaban D kurang tepat karena menggunakan kata menjadi yang memiliki makna berbeda dengan kata mencapai dalam kalimat (4).
  • Pilihan jawaban E kurang tepat karena frasa dengan buktinya kurang efektif.

Dengan demikian, penggabungan yang paling tepat dari kalimat 3 dan kalimat 4 terdapat pada pilihan jawaban A.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

38

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan bacaan berikut! (1) Masih seringnya konflik sosial yang terjadi di Indonesia mendorong pemerintah terus meningkatkan jumlah Pelopor Perdamaian. (2) …. (3) Kementerian Sosial (Kemensos)...

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia