Iklan

Pertanyaan

Peran larutan penyangga pada kosmetik adalah ....

Peran larutan penyangga pada kosmetik adalah ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

09

:

14

Klaim

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

salah satu peran larutan penyangga pada kosmetik terdapat pada sampo yang berfungsi untuk menjaga pH agar menyesuaikan dengan pH yang dimiliki rambut

salah satu peran larutan penyangga pada kosmetik terdapat pada sampo yang berfungsi untuk menjaga pH agar menyesuaikan dengan pH yang dimiliki rambut

Pembahasan

Pembahasan
lock

Dalam dunia kosmetik,salah satu manfaat larutan penyangga adalah sebagai bahan di dalam sampo. Rambut tersusun dari protein keratin yang memiliki ikatan hidrogen dan ikatan disulfida. pH rambut berada pada rentang pH 4,6 – 6,0. pH sampo yang terlalu tinggi atau rendah akan memutuskan ikatan pada protein rambut sehingga menyebabkan rambut menjadi rusak. Oleh karena itu, dibutuhkan larutan penyangga untuk menjaga pH produk sampo agar sesuai dengan rentangpH rambut. Jadi, salah satu peran larutan penyangga pada kosmetik terdapat pada sampo yang berfungsi untuk menjaga pH agar menyesuaikan dengan pH yang dimiliki rambut

Dalam dunia kosmetik,salah satu manfaat larutan penyangga adalah sebagai bahan di dalam sampo.

  • Rambut tersusun dari protein keratin yang memiliki ikatan hidrogen dan ikatan disulfida.
  • pH rambut berada pada rentang pH 4,6 – 6,0. pH sampo yang terlalu tinggi atau rendah akan memutuskan ikatan pada protein rambut sehingga menyebabkan rambut menjadi rusak.
  • Oleh karena itu, dibutuhkan larutan penyangga untuk menjaga pH produk sampo agar sesuai dengan rentang pH rambut.

Jadi, salah satu peran larutan penyangga pada kosmetik terdapat pada sampo yang berfungsi untuk menjaga pH agar menyesuaikan dengan pH yang dimiliki rambut

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

fera Carmalita

Pembahasan lengkap banget

Ahmad Yani

Keren robo

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada proses pengawetan makanan larutan penyangga diperlukan untuk mempertahankan pH. Salah satu contoh adalah pengawetan Nata decoco. Agar pH stabil pada Nata decoco ditambahkn penyangga yang berisi c...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia