Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pengaruh penambahan larutan natrium asetat pada larutan asam asetat adalah: pH bertambah H 3 ​ O + berkurang OH − berkurang Jawaban yang benar adalah ....

Pengaruh penambahan larutan natrium asetat pada larutan asam asetat adalah:

  1. pH bertambah
  2.  berkurang
  3.  berkurang

Jawaban yang benar adalah ....space

  1. 1 sajaspace

  2. 2 sajaspace

  3. 3 sajaspace

  4. 1 dan 2space

  5. 1 dan 3space

Iklan

Q. 'Ainillana

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pengaruh penambahan larutan natrium asetat pada larutan asam asetat adalah berkurang.

pengaruh penambahan larutan natrium asetat pada larutan asam asetat adalah H subscript bold 3 O to the power of bold plus sign berkurang.

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang tepat adalah B. Menurut prinsip Le Chatelier, penambahan konsentrasi suatu komponen pada sistem kesetimbangan akan menggeser arah kesetimbangan ke arah berlawanan dari komponen yang ditambah konsentrasinya. Berikut adalah persamaan reaksi sistem kesetimbangan larutan penyangga asam asetat: CH 3 ​ COOH ( a q ) + H 2 ​ O ( l ) ⇌ CH 3 ​ COO − ( a q ) + H 3 ​ O + ( a q ) Berikut adalah persamaan reaksi ketika natrium asetat ditambahkan ke dalam larutan asam asetat: CH 3 ​ COONa ( a q ) → CH 3 ​ COO − ( a q ) + Na + ( a q ) Ion CH 3 ​ COO − dari CH 3 ​ COONa yang ditambahkan ke dalam kesetimbangan akan menambah konsentrasi ion CH 3 ​ COO − yang sudah ada dalam sistem kesetimbangan, dengan adanya penambahan konsentrasi ion CH 3 ​ COO − arah kesetimbangan akan bergeser ke arah kiri atau ke arah CH 3 ​ COOH , dan konsentrasi ion H 3 ​ O + akan berkurang. Jadi, pengaruh penambahan larutan natrium asetat pada larutan asam asetat adalah berkurang.

Jawaban yang tepat adalah B.space

Menurut prinsip Le Chatelier, penambahan konsentrasi suatu komponen pada sistem kesetimbangan akan menggeser arah kesetimbangan ke arah berlawanan dari komponen yang ditambah konsentrasinya.

Berikut adalah persamaan reaksi sistem kesetimbangan larutan penyangga asam asetat:

Berikut adalah persamaan reaksi ketika natrium asetat ditambahkan ke dalam larutan asam asetat:

Ion  dari  yang ditambahkan ke dalam kesetimbangan akan menambah konsentrasi ion  yang sudah ada dalam sistem kesetimbangan, dengan adanya penambahan konsentrasi ion  arah kesetimbangan akan bergeser ke arah kiri atau ke arah , dan konsentrasi ion  akan berkurang.

Jadi, pengaruh penambahan larutan natrium asetat pada larutan asam asetat adalah H subscript bold 3 O to the power of bold plus sign berkurang.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

30

Nabila putri Ambar sari

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berdasarkan prinsip Le Chatelier, apa pengaruh ion senama terhadap kesetimbangan yang terjadi dalam larutan penyangga yang terdiri dari HF dan NaF?

15

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia