Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pengaruh jalinan kerja sama antar negara anggota ASEAN terhadap kegiatan produksi adalah ....

Pengaruh jalinan kerja sama antar negara anggota ASEAN terhadap kegiatan produksi adalah ....space 

  1. Pilihan penggunaan barang dan jasa beragam

  2. Luas jangkauan wilayah pemasaran meningkat

  3. Kualitas dan kuantitas barang yang dihasilkan meningkat

  4. Mendorong peningkatan jumlah permintaan barang

Iklan

T. Dirgantara

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C

jawaban yang benar adalah C

Iklan

Pembahasan

Kerjasaama antar negara di kawasan ASEAN akan membawa dampakpositif terutama dalam kegiatan produksi barang. Dampak adanya kerjasam dengan kegiatan produksi adalah sebagai berikut : Peningkatan jumlah produksi karena permintaan semakin meningkat Peningkatan kualitas barang produksi, karena kuantitas dituntut semakin meningkat sebab bersaing dengan barang dari luar Jenis barang yang diproduksi menjadi beragam Produksi akan semakin cepat dan efisien karena dituntut oleh permintaan Jadi, jawaban yang benar adalah C

Kerjasaama antar negara di kawasan ASEAN akan membawa dampak positif terutama dalam kegiatan produksi barang. Dampak adanya kerjasam dengan kegiatan produksi adalah sebagai berikut :

  1. Peningkatan jumlah produksi karena permintaan semakin meningkat
  2. Peningkatan kualitas barang produksi, karena kuantitas dituntut semakin meningkat sebab bersaing dengan barang dari luar 
  3. Jenis barang yang diproduksi menjadi beragam
  4. Produksi akan semakin cepat dan efisien karena dituntut oleh permintaan 

Jadi, jawaban yang benar adalah C

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

21

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tuliskan empat kerugian pemberlakuan ASEAN Free Trade Area (AFTA) bagi negara-negara tertentu !

5

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia