Iklan

Pertanyaan

Pembelahan sel secara meiosis dengan ciri-ciri sebagai berikut. 1. Kromosom homolog yang berada pada ekuator bergerak memisahkan diri. 2. Setiap kromosom menuju kutub yang berlawanan. 3. Benang spindel dan seluruh isi sel agak memanjang. Kegiatan-kegiatan di atas termasuk fase ....

Pembelahan sel secara meiosis dengan ciri-ciri sebagai berikut.

1. Kromosom homolog yang berada pada ekuator bergerak memisahkan diri.

2. Setiap kromosom menuju kutub yang berlawanan.

3. Benang spindel dan seluruh isi sel agak memanjang.

Kegiatan-kegiatan di atas termasuk fase ....space

  1. metafase I

  2. metafase II

  3. anafase I

  4. anafase II

  5. interfase

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

53

:

03

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C.

jawaban yang benar adalah C.space

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pada tahap anafase I, kromosom homolog yang berjajar berhadapan dan berpasangan mulai memisahkan diri dari pasangan homolognya serta masing-masing bergerak ke arah kutub-kutub yang berlawanan. Benang spindel dan seluruh isi sel agak memanjang. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah C.

Pada tahap anafase I, kromosom homolog yang berjajar berhadapan dan berpasangan mulai memisahkan diri dari pasangan homolognya serta masing-masing bergerak ke arah kutub-kutub yang berlawanan. Benang spindel dan seluruh isi sel agak memanjang.space

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah C.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

496

Itsna Marisatul Ulya

Pembahasan lengkap banget

putri Aulia

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada pembelahan meiosis terjadi peristiwa berikut: Pemisahan kromatid yang membentuk kromosom Gerakan kromatid ke kutub-kutub yang letaknya berlawanan Peristiwa tersebut terjadi pada tah...

354

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia