Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada waktu dipimpin S. Raffles, barang barang lndonesia tidak bisa dikirim ke Eropa karena Eropa berlangsung politik….

Pada waktu dipimpin S. Raffles, barang barang lndonesia tidak bisa dikirim ke Eropa karena Eropa berlangsung politik….undefined    undefined   

  1. Benteng Stelselundefined    

  2. Dumpingundefined    

  3. Landrette Stelselundefined     

  4. Continental Stelselundefined    

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pada abad 19kondisi di benua Eropa terjadi perang Napoleon terutama antara Inggris dan Prancis. Konflik di Eropa antara Inggris dan Prancis menyebabkan kedua belah pihak saling menjatuhkan. Pada saat Prancis lebih mendominasi, kekuasaan atas Hindia Belanda jatuh ke tangan Prancis di bawah kepemimpinan Daendels. Kemudian pada saat Inggris lebih mendominasi Hindia Belanda jatuh ke tangan Inggris dibawah Thomas Stamford Raffles. Pada masa pemerintahan Raffles, Indonesia tidak bisa mengirim barang-barang ke Eropa. Hal ini karena, pada 21 November 1806 Napoleon mengeluarkan Dekrit Berlin yang di dalamnya terdapat Continental Stelsel . Kebijakan yang ditetapkan oleh Napoleon ini bertujuan untuk melumpuhkan ekonomi Inggris. Melalui Continental Stelsel , Napoleon melarang sekutu dan wilayah taklukannya untuk melakukan perdagangan dengan Inggris. Dengan demikian, alasan barang-barang lndonesia tidak bisa dikirim ke Eropakarena Indonesia dibawah kekuasaan Inggris yang sedang diblokade oleh Prancis Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Pada abad 19 kondisi di benua Eropa terjadi perang Napoleon terutama antara Inggris dan Prancis. Konflik di Eropa antara Inggris dan Prancis menyebabkan kedua belah pihak saling menjatuhkan. Pada saat Prancis lebih mendominasi, kekuasaan atas Hindia Belanda jatuh ke tangan Prancis di bawah kepemimpinan Daendels. Kemudian pada saat Inggris lebih mendominasi Hindia Belanda jatuh ke tangan Inggris dibawah Thomas Stamford Raffles.

Pada masa pemerintahan Raffles, Indonesia tidak bisa mengirim barang-barang ke Eropa. Hal ini karena, pada 21 November 1806 Napoleon mengeluarkan Dekrit Berlin yang di dalamnya terdapat Continental Stelsel. Kebijakan yang ditetapkan oleh Napoleon ini bertujuan untuk melumpuhkan ekonomi Inggris. Melalui Continental Stelsel, Napoleon melarang sekutu dan wilayah taklukannya untuk melakukan perdagangan dengan Inggris.

Dengan demikian, alasan barang-barang lndonesia tidak bisa dikirim ke Eropa karena Indonesia dibawah kekuasaan Inggris yang sedang diblokade oleh Prancis

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

31

Zazbillah rizky amaliah junus

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Masa pemerintahan Thomas Stamford Raffles (Inggris) di Indonesia pada tahun ...

10

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia